Recent Posts

Peran Apoteker Ketika Vaksin COVID-19 Ditemukan dan Digunakan di Indonesia

Majalah Farmasetika – Di tengah Pandemi Covid-19 yang masih menyerang Indonesia, salah satu hal yang begitu dinanti oleh seluruh Warga Negara Indonesia dan dunia adalah penemuan vaksin untuk Coronavirus Disease 2019 (Covid-19). Peran apoteker mengedukasi masyarakat ketika vaksin COVID-19 di produksi massal dan hadir di Indonesia sangat diperlukan. Hal ini …

Read More »

WHO : Hasil Tes Positif dari Pasien Sembuh COVID-19 Bukan Terinfeksi Kembali

Majalah Farmasetika – Pasien Coronavirus (COVID-19) yang telah dinyatakan pulih kemudian dinyatakan positif kembali mengidap penyakit tersebut masih mengeluarkan sel-sel mati dari paru-paru, bukan berarti mendapatkan infeksi baru, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan kepada kantor berita AFP, Rabu lalu (6/5/2020). Pejabat kesehatan Korea Selatan melaporkan lebih dari 100 kasus seperti …

Read More »

Israel Isolasi Antibodi Monoklonal Virus Corona Sebagai Penangkal COVID-19

Majalah Farmasetika – Institut Riset Biologi Israel (IIBR) menginformasikan “terobosan signifikan” kepada Menteri Pertahanan negara itu, Naftali Bennet, sebagai upaya mencari penangkal corona virus disease 2019 (COVID-19) pada Senin malam (6/5/2020). Dalam sebuah pernyataan, Bennet menyatakan bahwa IIBR memberikan pengarahan kepadanya tentang terobosan, menjelaskan bahwa mereka telah secara efektif mengisolasi …

Read More »

Malaysia Lakukan Uji Klinik Remdesivir untuk COVID-19 Pertama di ASEAN

Majalah Farmasetika – Seorang pasien Covid-19 yang menjalani perawatan di Rumah Sakit Sungai Buloh akan menjadi yang pertama di Asia Tenggara yang diberi obat antivirus Remdesivir untuk mengukur kemanjurannya dalam memerangi virus corona baru. Dikutip dari New Strait Times (5/52020), Direktur jenderal kesehatan Malaysia, Datuk Dr Noor Hisham Abdullah mengatakan …

Read More »

Mengenal NIE dan Klaim Khasiat Obat Herbal COVID-19

Majalah Farmasetika – Perkembangan korban corona virus disease 2019 (COVID-19) yang terus bertambah di Indonesia membuat segala upaya dilakukan untuk mengatasi penyakit tersebut. Akhir-akhir ini banyak beredar berita obat herbal yang dapat membantu menyembuhkan penyakit COVID-19. Berita tersebut menjelaskan bahwa obat herbal tersebut telah memiliki izin edar dari BPOM RI. …

Read More »

Bisa Lakukan Tes COVID-19, Apoteker di AS Bisa Menjadi Pahlawan Tak Terduga

Majalah Farmasetika – Apoteker berlisensi di Amerika Serikat (AS) bisa memberikan tes COVID-19 kepada masyarakat setelah pada  8 April 2020, Departemen Kesehatan dan Layanan Kemanusiaan AS mengeluarkan pedoman baru yang memungkinkan apoteker berlisensi untuk melakukan tes COVID-19. Hal ini diikuti oleh perintah eksekutif akhir pekan lalu dari Gubernur Andrew Cuomo dari …

Read More »

Termasuk HerbaVid-19, BPOM Tegaskan Tak Ada Obat Herbal untuk COVID-19

Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengeluarkan pernyataan resmi sehubungan dengan makin maraknya pemanfaatan produk herbal, khususnya produk yang disetujui klaim khasiat/manfaatnya untuk membantu memelihara daya tahan tubuh yang kemudian dikaitkan dengan upaya pencegahan dan pengobatan penyakit COVID-19 Baru-baru ini, obat herbal HerbaVid-19 saat ini telah memiliki …

Read More »

2 Perusahaan Besar Kolaborasi Siapkan Produksi Masal Vaksin mRNA COVID-19

Majalah Farmasetika – Perjanjian kolaborasi baru telah dilakukan antara perusahaan farmasi Moderna, Inc, dan Lonza Ltd, untuk memproduksi vaksin mRNA Moderna (mRNA-1273) melawan coronavirus disease 2019 (COVID-19) pada skala yang lebih besar, serta produk-produk Moderna tambahan di masa depan. Perjanjian tersebut menetapkan blue print manufaktur untuk mRNA-1273, yang akan berlokasi …

Read More »

Alasan Obat Maag Famotidine Berpotensi Sebagai Obat COVID-19

Majalah Farmasetika – Para ilmuwan sedang mempelajari obat maag famotidine sebagai pengobatan yang mungkin untuk COVID-19. Sebagai bagian dari uji klinis, pasien di Northwell Health New York City telah menerima famotidine secara intravena dalam dosis besar. Para ahli mengatakan tidak ada alasan untuk menimbun obat yang murah dan mudah didapat …

Read More »

FDA Menyetujui Remdesivir sebagai Obat COVID-19 dengan Penggunaan Darurat

Majalah Farmasetika – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat pada hari Jumat (1/5/2020) menyetujui penggunaan darurat (emergency use authorization/EUA) remdesivir untuk terapi COVID-19. Remdesivir merupakan obat yang sedang di uji klinik untuk merawat pasien COVID-19. Hal ini diputuskan setelah sebuah uji coba yang dilakukan oleh federal menunjukkan bahwa pengobatan …

Read More »