Categories: BeritaRegulasi

Bikin Panik Lagi! Menkes Rilis 102 Obat Sirup Tersangka Sebabkan Gagal Ginjal

Majalah Farmasetika – Farmasis Indonesia Bersatu (FIB) menganggap akan semakin merugikan apotek setelah Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin, melakukan investigasi dan penelitian kualitatif ke rumah-rumah 241 anak yang mengidap gagal ginjal akut misterius. Dipastikan, mayoritas dari tubuh mereka ditemukan senyawa Etilen Glikol (EG) dan Dietlien Glikol (DEG) pada obat sirop.

Ada 102 daftar obat yang ditemukan di rumah anak-anak tersebut. Menkes Budi Gunadi Sadikin menyebut, semuanya kini sedang diuji lab oleh BPOM.

Berikut list obat sirop yang ditemukan di rumah-rumah anak dengan gagal ginjal akut berdasarkan alfabetis

A – Afibramol, Alerfed Syrup, Ambroxol syr, Amoksisilin, Amoxan, Amoxicilin, Anacetine syrup, Anacetine DOEN, Apialys Syrup, Azithromycin Syrup, Asam Valproat Sirup.

B – Baby cough Camivita.

C – Caviplex, Cazeti, Cefacef Syrup, Cefspan Syrup, Cetirizin, Colfin Syrup, Cupanol Syrup, Curbexon Syrup, Curviplex Syrup, Carsida, Hufabethamine.

D – Depakene, Devosix drop 15 ml, Dextaco Syrup, Domperidon Syrup. Disudrin-ped.

E – Elkana Syrup, Eritromisin, Etamox Syrup, Fartolin Syrup

F – Ferro K.

H – Hufallerzine, Hecosan, Hufabetamin, Hufagrip, Hufamag Plus Syrup.

I – Ibuprofen, Ifarsyl Plus, Imunped Drop, Interzinc, Itamol Syrup.

K – Klinik Tazkia: Paracetamol Syrup.

M – Metronidazole Syrup, Mucos Drop.

N – Novachlor Syrup, Nytex.

O – OBH Ane Konidin, Omedom Syrup, Omemox,

P – Pacdin Cough Syrup, Pamol. Paracetamol Drop dan Syrup, Paraflu Syrup, Praxion Syrup, Profilas Syrup, Proris, Proris Hijau, Psidii Syrup.

R – Ranivel Syrup, Rhelafen, Rhinofed, Rhinos Junior Syrup, Rhinos Neo Drop, Rosidon, RSKM: Paracetamol Syrup, Renalit

S – Sanmol Syrup, Sanprima, Sucralfate.

T – Tempra, Tremenza Syrup.

U – UNIBEBI Cough Syrup, Unibeby drop.

V – Vesperum, Vesperum drop 15 ml, Vestein (Erdostein), Vometa.

Y – Yusimox, Zenichlor Syrup, Zinc Drop, Zinc Syrup.

Z – Zincpro Syrup, Zibramax.

Lewat FB FIB menuliskan judul Bertambah Tersangka Daftar Obat Sirup, Apotek Siap-Siap Tekor.

“Ini kasian BPOM, kasian industri, kasian masyarakat. Kalau setiap ada data mentah dan belum dikaji lalu langsung media massa main beritakan aja… Bisa bikin panik iya, solusi dari dia gak bisa” ujar seorang apoteker yang tidak ingin disebutkan namanya.

farmasetika.com

Farmasetika.com (ISSN : 2528-0031) merupakan situs yang berisi informasi farmasi terkini berbasis ilmiah dan praktis dalam bentuk Majalah Farmasetika. Di situs ini merupakan edisi majalah populer. Sign Up untuk bergabung di komunitas farmasetika.com. Download aplikasi Android Majalah Farmasetika, Caping, atau Baca di smartphone, Ikuti twitter, instagram dan facebook kami. Terimakasih telah ikut bersama memajukan bidang farmasi di Indonesia.

Share
Published by
farmasetika.com

Recent Posts

VELSIPITY, Obat Baru Terapi Radang Usus Besar Mengandung ETRASIMOD

Majalah Farmasetika - FDA melakukan penerimaan terhadap Velsipity dengan Active Pharmaceutical Ingredients Etrasimod sebagai terapi…

2 hari ago

EXXUA, Obat Baru Terapi Gangguan Depresi Mayor Mengandung Giperone

Majalah Farmasetika - FDA telah memberikan persetujuan terhadap tablet oral extended release dari Fabre-Kramer Pharmaceuticals…

3 hari ago

EXBLIFEP® Kombinasi Antibiotik Baru Terapi Infeksi Saluran Kemih dengan Komplikasi

Majalah Farmasetika - Badan Pengawas Obat dan Makanan USA-FDA pada tanggal 29 Februari 2024 telah…

7 hari ago

Salah Kaprah Nomenklatur D3 Apoteker dan Risiko Reduksi Profesi Kesehatan

Majalah Farmasetika - Kekeliruan nomenklatur “D3 Apoteker” tidak muncul secara tiba-tiba. Ia lahir dari irisan…

1 minggu ago

Konsep Aplikasi RME-APOTEK Komunitas: Transformasi Praktik Kefarmasian Menuju Pelayanan Klinis Terintegrasi

Majalah Farmasetika - apt. Sudarsono, M.Sc (Clin.Pharm) membuat catatan dalam bentuk e-book terkait Konsep Dasar…

2 minggu ago

TRYVIO™, Obat Hipertensi Resisten Golongan Antagonis Reseptor Endotelin Pertama yang disetujui oleh FDA

Majalah Farmasetika - Hipertensi merupakan penyakit kardiovaskular yang didefinisikan sebagai peningkatan tekanan darah sistolik/diastolik melebihi…

2 minggu ago