Majalah Farmasetika – Semua sistem yang menghasilkan, menyimpan atau mengolah data GMP harus menjamin integritas data. Integritas data memastikan bahwa data yang dijhasilkan, dicatat, diproses, disimpan, dan digunakan harus akurat, lengkap, konsisten, terlindung dari manipulasi, tersedia saat dibutuhkan. Data integrity merupakan bagian dari Good Documentation Practice (GDP) dengan prinsip ALCOA+. …
Read More »Integritas Data, Masalah yang Paling Banyak Ditemukan Saat Inspeksi Industri Farmasi
Majalah Farmasetika (V2N1 – Januari 2017). Integritas data merupakan masalah yang banyak ditemukan pada saat inspeksi petugas berwenang (dalam hal ini, Badan Pengawas Obat Makanan/Badan POM). Saat petugas menemukan data yang tidak valid atau tidak dapat dipercaya selama inspeksi, petugas dapat menganggap bahwa mutu produk yang diproduksi tidak baik. Berdasarkan …
Read More »
Info Farmasi Terkini Berbasis Ilmiah dan Praktis Majalah Farmasi Online Pertama di Indonesia