Majalah Farmasetika – Gastrointestinal stromal tumor (GIST) adalah jenis kanker yang disebut sarkoma (tumor yang mempengaruhi jaringan ikat). GIST dapat muncul di mana saja pada saluran pencernaan, termasuk lambung dan usus kecil. GIST disebabkan oleh kelainan genetik pada platelet-derived growth factor receptor alpha (PDGFRA) exon 18, termasuk mutasi PDGFRA D842V. …
Read More »