Majalah Farmasetika – Kualitas atau mutu produk merupakan hal yang paling penting dalam regulasi produk terutama produk obat, sehingga untuk mempertahankan konsistensi mutu produk perlu dilakukan evaluasi setiap tahun. Product Quality Review (PQR) merupakan evaluasi yang disiapkan berdasarkan Good Manufacturing Practice (GMP). Apa itu Product Quality Review (PQR)? Menurut CPOB …
Read More »