Solid & Semisolid

Informasi tentang sediaan solid dan semisolid

Baricitinib, Obat Baru Untuk Rheumatoid Arthritis

Farmasetika.com – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat telah menyetujui tablet 2-mg baricitinib (Olumiant, Eli Lilly and Company dan Incyte Corporation) untuk pengobatan rheumatoid arthritis (RA) yang sedang hingga sangat aktif pada orang dewasa yang belum memberikan respons yang cukup terhadap satu atau lebih banyak terapi inhibitor faktor nekrosis …

Read More »

Obat Baru Avatrombopag Bisa Tingkatkan Kadar Trombosit Untuk Penyakit Liver Kronis

obat baru

farmasetika.com – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat telah mengumumkan persetujuannya untuk tablet avatrombopag (Doptelet, AkaRx) yang memiliki indikasi dalam meningkatkan jumlah trombosit darah yang rendah pada orang dewasa dengan penyakit hati kronis (Chronic Liver Disease/CLD). Menurut Richard Pazdur, MD, direktur Oncology Center of Excellence and acting director of the Office …

Read More »

Metilfenidat, Obat Baru untuk Epilepsi

Farmasetika.com – Epilepsi adalah kelainan saraf yang membuat seseorang menjadi kejang secara berulang kali. Akhir tahun 2017 Jesse Adams dan kawan kawan melakukan penelitian tentang efek metilfenidat terhadap pasien epilepsi, dan menemukan hasil yang sangat positif. Epilepsi Epilepsi adalah kelainan kronis yang menyebabkan kejang yang tidak terencana dan berulang. Kejang …

Read More »

Penurunan Fungsi Otak Bagi “Generasi Micin”, Benarkah?

Farmasetika.com – Setelah lima generasi selama 100 tahun terakhir ini, dari generasi ‘Baby Boomers’ sampai ‘Generasi Alpha’ sekarang, kini lahir kembali suatu generasi baru yang dinamakan ‘Generasi Micin’. Istilah ini seringkali digunakan dalam lingkup sosial sebagai olokan yang didasarkan dari keyakinan masyarakat terhadap pengaruh ‘micin’ bagi otak apabila terlalu banyak …

Read More »

Secnidazole, Antibiotik Dosis Tunggal yang Pertama dan Terbaru untuk Bakteri Vaginosis

farmasetika.com – Solosec ™ (secnidazole) 2g adalah obat oral antibiotik 5-nitroimidazol yang ampuh, dengan khasiat farmakokinetik yang disempurnakan yang memungkinkan pemberian satu dosis untuk bakteri vaginosis (BV), infeksi ginekologi yang paling umum. Solosec ™ adalah terapi oral dosis tunggal pertama dan baru dan satu-satunya yang disetujui oleh Food and Drug Administration …

Read More »

Letermovir, Harapan Baru Sebagai Antiviral pada Cytomegalovirus

farmasetika.com – Letermovir adalah obat antiviral yang sedang dalam tahap investigasi dan dikembangkan untuk pencegahan infeksi CMV (Cytomegalovirus) sejenis virus herpes. Letermovir merupakan golongan kelas baru penghambat CMV non-nukleosida (3,4 dihidro-kuinazolin) dan menghambat replikasi virus dengan secara khusus menargetkan kompleks penghentian virus. Letermovir tidak memiliki aktivitas melawan virus lain kecuali …

Read More »

Acalabrutinib, Obat Baru Untuk Terapi Lymphoma Sel Mantel

Farmasetika.com – Saat ini, telah banyak dikembangkan beberapa obat baru sebagai pilihan pengobatan yang dibutuhkan bagi pasien dalam meningkatkan kelangsungan hidup. Pada tanggal 31 Oktober 2017, FDA (Food and Drug Administration) telah menyetujui pengembangan obat baru oleh perusahaan farmasi AstraZeneca dan Acerta Pharma yaitu CALQUENCE® (acalabrutinib) sebagai terapi untuk pasien …

Read More »