Majalah Farmasetika – FDA telah menyetujui irinotecan liposom (Onivyde; Ipsen Biopharmaceuticals, Inc.) dalam kombinasi dengan oksaliplatin, fluorourasil, dan leukovorin untuk mengobati adenokarsinoma pankreas metastatik.1 Adenokarsinoma pankreas, sebuah bentuk kanker pankreas, adalah diagnosis gastrointestinal kedua yang paling umum di Amerika Serikat. Para peneliti memperkirakan bahwa sekitar 53.000 individu akan didiagnosis dengan …
Read More »Mengenal Liposom-PLGA-Cisplatin untuk Pengobatan Kanker Serviks Tertarget
Majalah Farmasetika – Kanker serviks merupakan kanker yang tumbuh pada sel-sel di leher rahim dan merupakan salah satu jenis kanker yang paling mematikan pada wanita. Pengobatan kanker serviks dapat dilakukan dengan radioterapi, kemoterapi atau kombinasi keduanya. Salah satu pengobatannya dengan Cisplatin (Cis) sebagai obat kemoterapi. Namun pengobatan Cisplatin dapat menyebabkan …
Read More »Peran Polimer dalam Liposom untuk Penghantaran Obat Tertarget Sel Kanker
Majalah Farmasetika – Sistem pengiriman obat tertarget (target drug delivery) merupakan metode pemberian obat ke lokasi tertentu dalam tubuh pasien, hal ini tentunya akan sangat bermanfaat pada aplikasi pengobatan kanker, karena efek samping yang tidak diinginkan pada sel sehat akan diminimalisir, dan pengobatan lebih spesifik ke lokasi sel kanker. Pada …
Read More »Sistem Penghantaran Obat Baru Nanopartikel Hibrid Lipid-Polimer
Farmasetika.com – Nanoteknologi adalah suatu platform yang berpotensi sebagi pembawa atau carrier suatu obat (zat aktif / zat terapetik). Perkembangan nanoteknologi yang struktur molekul berukuran < 1000 nm telah berhasil memerangi sejumlah besar penyakit, seperti kanker dan penyakit kardiovaskular. Dengan demikian, tidak mengherankan jika nanoteknologi telah banyak digunakan sebagai carrier …
Read More »