Tag Archives: tegangan permukaan

Stabilitas Sediaan Suspensi Dipengaruhi oleh Tegangan Antarmuka

Majalah Farmasetika – Secara singkat tegangan permukaan adalah tegangan yang terjadi antarmuka dari fase gas dengan fase padat serta antara fase gas dengan fase cair, sedangkan tegangan antarmuka adalah tegangan yang terjadi pada permukaan antar dua fase. Misalnya, antara fase cair-fase padat, antara fase padat-fase padat dan antara fase cair-fase …

Read More »

Sudut Kontak dan Tegangan Permukaan dalam Sirup Kering

Majalah Farmasetika – Bentuk sediaan obat Dry syrup atau sirup kering yang berbentuk sediaan suspensi telah menjadi pilihan bagi farmasis untuk mempertahankan stabilitas kimia obat dengan zat aktif yang tidak stabil baik secara fisik maupun kimiawi dalam bentuk larutan. Mengenal dry syrup Sebagai contoh, Dry sirup Amoxsan yang mengandung amoksisilin …

Read More »

Mengenal Kosmetik Pembersih Wajah Micellar Water dan Perkembangannya

Farmasetika.com – Beberapa tahun belakangan, produk micellar water makin banyak ragamnya di pasaran. Hampir setiap perusahaan kosmetik terkemuka berlomba untuk membuat produk ini. Apa sih yang spesial dari micellar water? Yuk, kita cari tahu! Apa itu micellar water? Micellar water merupakan produk yang dibuat untuk membersihkan wajah maupun make-up. Sesuai …

Read More »

Alasan Kenapa Air dan Minyak Bisa Tersatukan dalam Sediaan Farmasi

Farmasetika.com – Pernahkan kamu mencampurkan air ke dalam minyak atau sebaliknya? Semua orang tahu bahwa ketika kita mencoba mencampurkan air ke minyak dalam jumlah yang sama banyak, maka akan terbentuk 2 lapis cairan (air dan minyak) yang saling memisah. Mengapa demikian ? Kedua jenis cairan ini tidak bisa disatukan disebabkan …

Read More »