Recent Posts

FDA Menyetujui TEVIMBRA (Tislelizumab) sebagai Terapi Karsinoma Sel Skuamosa Esofagus (ESCC) Metastasis

Majalah Farmasetika – TEVIMBRA dengan kandungan Tislelizumab telah disetujui Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA) pada Maret 2024, digunakan sebagai monoterapi untuk pengobatan lini kedua pada pasien dewasa dengan karsinoma sel skuamosa esofagus (ESCC) yang berulang, tidak dapat dioperasi, stadium lanjut atau metastasis setelah sebelumnya telah menjalani kemoterapi. …

Read More »

Moluskum Kontagiosum: Pengalaman Menggunakan ZELSUVMI

Majalah Farmastika – Moluskum kontagiosum merupakan penyakit kulit yang disebabkan oleh virus molluscum contagiosum (MCV) yang merupakan virus dari keluarga Poxviridae. Penyakit ini dapat menyerang anak-anak maupun orang dewasa. Sekitar 6 juta orang Amerika, terutama anak-anak, terinfeksi setiap tahunnya. Namun, hingga 73% anak-anak tidak mendapatkan pengobatan. Penyakit ini mudah menyebar …

Read More »

Persetujuan FDA: WINREVAIR dalam Pengobatan PAH

Majalah Farmasetika – Pada 26 Maret 2024, Food and Drug Administration (FDA) menyetujui sotatercept-csrk (WINREVAIR™) dari Merck sebagai terapi inovatif untuk pengobatan hipertensi arteri paru (PAH, WHO Grup 1) pada orang dewasa. Obat ini menawarkan mekanisme aksi yang unik dengan menghambat aktivasi sinyal yang berperan dalam peradangan dan fibrosis, serta …

Read More »

Livdelzi (Seladelpar): Pengobatan Inovatif untuk Kolangitis Bilier Primer (PBC)

Majalah Farmasetika – Primary Biliary Cholangitis (PBC), sebelumnya dikenal sebagai Primary Biliary Cirrhosis, adalah penyakit hati kronis yang terutama mempengaruhi saluran empedu. Saluran empedu adalah tabung kecil yang membawa empedu, cairan pencernaan, dari hati ke usus kecil. Pada PBC, sistem kekebalan tubuh secara keliru menyerang dan menghancurkan saluran-saluran empedu, yang …

Read More »

Vorasidenib: Pengobatan Astrositoma dengan Mutasi IDH1 atau IDH2

Majalah Farmaetika – Astrocytoma merupakan tumor otak yang berasal dari astrosit, sel glial berbentuk bintang yang berperan penting dalam mendukung fungsi neuron di dalam otak besar. Di antara tumor otak, tumor glia mencakup 60% dari tumor. Sebagai bentuk glioma yang paling umum, astrocytoma terutama menyerang otak, meskipun dapat juga menyerang …

Read More »

Lazertinib + Amivantamab: Terapi Lini Pertama NSCLC

Majalah Farmasetika – Lazertinib, yang dikombinasikan dengan amivantamab-wmjw, telah disetujui oleh FDA sebagai terapi lini pertama untuk Non-Small Cell Lung Cancer (NSCLC) dengan mutasi EGFR exon 19 deletions atau mutasi substitusi exon 21 L858R. Studi MARIPOSA fase III menunjukkan bahwa kombinasi ini meningkatkan PFS secara statistik dengan rasio bahaya 0,70 …

Read More »

Leqselvi, Tablet Deuruxolitinib untuk Atasi Kerontokan Rambut Parah (Alopecia Areata)

Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA), pada tanggal 25 Juli 2024 telah menyetujui LEQSELVI dengan kandungan Deuruxolitinib sebagai pengobatan baru untuk kondisi kerontokan rambut yang parah atau disebut Alopecia Areata pada orang dewasa. Deuruxolitinib termasuk dalam golongan obat yang dikenal sebagai penghambat Janus Kinase (JAK). …

Read More »

Duvyzat, Obat Givinostat Oral Telah Disetujui FDA untuk Mengobati Duchenne MD

Majalah Farmasetika – Duchenne muscular dystrophy (DMD) adalah  gangguan neurologis langka. Menyebabkan kelemahan otot progresif akibat kekurangan protein otot yang disebut distrofin. Seiring waktu, otot-otot memburuk menimbulkan kesulitan berjalan dan kelemahan otot pada akhirnya menyebabkan masalah pernapasan yang menyebabkan kematian dini. Prevalensi DMD dilaporkan lebih tinggi pada jenis kelamin laki-laki …

Read More »

Vadadustat : Obat Baru untuk Terapi Anemia pada Penyakit Ginjal Kronis

Majalah Farmasetika – Kondisi anemia dapat terjadi akibat kondisi penyakit ginjal kronis (PGK). Ginjal merupakan organ utama yang memproduksi hormon eritropoietin (EPO), hormon yang menstimulasi produksi sel darah merah. Gangguan pada ginjal dapat menyebabkan penurunan produksi hormon EPO,  menurunkan produksi sel darah merah, dan menyebabkan anemia. Merujuk konsorsium Perhimpunan Nefrologi …

Read More »

Pendaftaran CPNS Kemenkes 2024 Formasi Apoteker dan D3 Farmasi Resmi Dibuka!

Majalah Farmasetika – Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) resmi membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun anggaran 2024. Keputusan ini merujuk pada Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 293 Tahun 2024 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan …

Read More »