Majalah Farmasetika – Obat tradisional telah digunakan secara turun-temurun sebagai alternatif atau pelengkap dalam pengobatan berbagai penyakit. Menurut Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) No. 32 Tahun 2019, obat tradisional terdiri dari bahan alami seperti tumbuhan, hewan, dan mineral yang telah terbukti aman berdasarkan pengalaman penggunaan jangka panjang. Obat …
Read More »Mengapa Validasi Proses Penting di Industri Farmasi?
Majalah Farmasetika – Industri farmasi memiliki tanggung jawab besar dalam memproduksi obat yang aman, efektif, dan bermutu tinggi. Obat yang dikonsumsi oleh masyarakat harus memenuhi standar efikasi, keamanan, dan kualitas sesuai regulasi yang berlaku. Oleh karena itu, industri farmasi wajib mematuhi prinsip Cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) dalam seluruh …
Read More »Pentingnya Peran Apoteker dalam Proses Inspeksi Diri di PBF untuk Menjamin Mutu Obat
Majalah Farmasetika – Pedagang Besar Farmasi (PBF) adalah perusahaan berbadan hukum yang bertanggung jawab atas pengadaan, penyimpanan, dan distribusi obat dalam jumlah besar sesuai dengan regulasi yang berlaku. Karena distribusi obat merupakan bagian dari pekerjaan kefarmasian, peran apoteker di PBF menjadi sangat penting. Apoteker bertanggung jawab dalam mengendalikan dan menjamin …
Read More »Penanganan Produk Sitostatika di PBF: Tumpahan dan Paparan pada Kulit
Majalah Farmasetika – Produk sitostatika adalah obat yang digunakan dalam terapi kanker untuk menghambat pertumbuhan dan pembelahan sel kanker. Obat-obat ini adalah suatu obat yang dikenal sangat beracun untuk sel, karena kemampuannya dapat mengganggu reproduksi sel. Obat ini dapat membunuh sel bukan hanya sel kanker tetapi juga sel yang sehat. …
Read More »Mengapa Service Level dalam Pemesanan Obat di Pedagang Besar Farmasi Itu Penting?
Majalah Farmasetika – Pedagang Besar Farmasi (PBF) memiliki peran penting dalam distribusi obat di Indonesia. Sebagai perusahaan yang berizin, PBF bertanggung jawab atas pengadaan, penyimpanan, dan penyaluran obat dalam jumlah besar sesuai dengan peraturan yang berlaku (BPOM, 2020). Salah satu indikator utama dalam memastikan kelancaran operasionalnya adalah tingkat layanan (service …
Read More »Pentingnya Menjaga Mutu Obat dalam Distribusi Farmasi
Majalah Farmasetika – Obat adalah kebutuhan penting bagi masyarakat, tetapi kualitas dan keamanannya sangat bergantung pada bagaimana obat tersebut disimpan dan didistribusikan. Oleh karena itu, menjaga mutu obat sepanjang rantai distribusi adalah tanggung jawab bersama, mulai dari produsen, distributor, hingga fasilitas pelayanan kefarmasian. Pedagang Besar Farmasi (PBF) memiliki peran utama …
Read More »Apoteker Kevin Bisa Praktek di 3 Negara Asia Tenggara
Majalah Farmasetika – Kevin Ben Laurence, seorang apoteker berbakat asal Indonesia, berhasil mendapatkan pengakuan resmi dari Kementerian Kesehatan di tiga negara Asia Tenggara: Singapura, Indonesia, dan Malaysia. Ia menerima surat tanda registrasi dari ketiga negara tersebut, sebuah pencapaian yang jarang diraih oleh seorang profesional farmasi. Dalam perannya sebagai Global Lead di …
Read More »Menkes Rilis Pengurus Organisasi Kolegium Farmasi 2024-2028
Majalah Farmasetika – Kementerian Kesehatan Republik Indonesia resmi mengesahkan Susunan Organisasi Kolegium Farmasi periode 2024-2028 melalui Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/MENKES/1901/2024 yang ditetapkan pada 9 Desember 2024 di Jakarta. Struktur baru ini terdiri dari para profesional farmasi berpengalaman yang akan bertugas dalam pengembangan pendidikan, kompetensi, akreditasi, hingga kerja sama di bidang kefarmasian. …
Read More »Anggota Dewan Klarifikasi Istilah Apoteker Peracik Miras di Dunia Gangster
Majalah Farmasetika – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Komisi III, Muhammad Rofiqi, menyampaikan klarifikasi atas insiden yang terjadi saat Rapat Dengar Pendapat terkait peristiwa penembakan yang menewaskan siswa SMKN 4 Semarang, Gamma, Selasa (3/12) dimana membuat apoteker seluruh Indonesia tersinggung dan memberikan ribuan komentar di akun instagram pribadinya. “Hari …
Read More »Peran Penting Apoteker dalam Menjamin Distribusi Aman Narkotika, Psikotropika, dan Prekursor Farmasi (NPP)
Majalah Farmasetika – Pedagang Besar Farmasi (PBF) adalah perusahaan yang memiliki izin untuk menyediakan, menyimpan, dan menyalurkan obat serta bahan obat sesuai peraturan yang berlaku. Dengan izin khusus, PBF juga dapat menyalurkan Narkotika, Psikotropika, dan Prekursor Farmasi (NPP) kepada berbagai fasilitas kesehatan seperti apotek, rumah sakit, klinik, Puskesmas, dan Dinas …
Read More »