Majalah Farmasetika – Industri farmasi dengan cepat menjadi pusat perhatian ketika COVID-19 membuat dunia lengah awal tahun lalu. Seiring berlalunya tahun 2020, pembuat obat memerangi virus corona di satu sisi dan di sisi lain, menghadapi gangguan pandemi — ke manufaktur, pemasaran, R&D, dan pendapatan. Dan sementara dunia sekarang telah mengembangkan …
Read More »Terapi Baru Multiple Sklerosis Dengan Zinbryta Segera Hadir di Amerika
Maryland, Amerika, 30/5/2016. Perusahaan farmasi Biogen dan Abbvie telah mendapatkan persetujuan dari Badan POM-nya Amerika, Food and Drug Administration (FDA) untuk Zinbryta (daclizumab) dengan indikasi mengobati orang dewasa dengan bentuk multiple sklerosis kambuhan (Relapsing Multiple Sclerosis/RMS). Multiple sklerosis atau sklerosis ganda merupakan suatu kelainan peradangan yang terjadi pada otak dan sumsum tulang belakang …
Read More »Biogen Kembangkan Penelitian Terapi dan Teknologi Editing Gen Senilai 2 Miliar USD
Biogen Kembangkan Penelitian Terapi dan Teknologi Editing Gen Senilai 2 Miliar USD. Perusahaan bioteknologi terkemuka di Amerika Serikat mengumumkan kerja sama dengan University of Pennsylvania yang berpotensi senilai $ 2 miliar untuk memajukan terapi gen dan teknologi editing gen. Kerjasama ini terutama akan fokus pada pengembangan pendekatan terapi yang menargetkan mata, otot …
Read More »