Tag Archives: Eplontersen

FDA Setujui Penggunaan Eplontersen untuk Pengobatan ATTRv-PN pada Pasien Dewasa

Majalah Farmasetika – Obat ini adalah obat pertama yang disetujui untuk pengobatan dewasa dengan polineuropati amyloidosis herediter transthyretin-mediated yang dapat diadminisrasikan sendiri. FDA telah menyetujui eplontersen (Wainua; AstraZeneca, Ionis Pharmaceuticals) untuk pengobatan polineuropati amyloidosis herediter transthyretin-mediated (ATTRv-PN) pada orang dewasa. Persetujuan ini menjadikan eplontersen sebagai satu-satunya obat yang disetujui untuk …

Read More »