Majalah Farmasetika – Ketua Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI), Amirudin Supartono, S.Tr.Kes, MM, merilis pengumuman nomor KT.01.01/KTKI/ 2422 /2023 tentang IMPLEMENTASI PENYELENGGARAAN REGISTRASI TENAGA KESEHATAN PASCA TERBITNYA UNDANG-UNDANG NOMOR 17 TAHUN 2023 TENTANG KESEHATAN pada 1 September 2023. Pengumuman ini lebih ringkas dan jelas terkait teknis pengusulan Surat Tanda Registrasi …
Read More »4 Hal yang Perlu Diketahui Sebelum Resertifikasi dan Perpanjangan STR Apoteker
Majalah Farmasetika – Berdasarkan pengalaman para apoteker sebelumnya, Ada 4 Hal yang Perlu Diketahui Sebelum Melakukan Resertifikasi dan Perpanjangan STR Apoteker, yakni : Siapa yang Mengeluarkan Surat-Surat dan Sertifikat untuk Praktik Apoteker? Menurut UU Nomor 36 tahun 2014, setiap Tenaga Kesehatan yang berpraktik diwajibkan memiliki: Sertifikat Kompetensi (Serkom) yang diterbitkan …
Read More »KTKI Mulai Berlakukan STR Elektronik untuk Tenaga Teknis Kefarmasian
Majalah Farmasetika – Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI) mengeluarkan surat edaran nomor KT.01.01/I/0827/2023 tentang PENERBITAN SURAT TANDA REGISTRASI ELEKTRONIK TENAGA TEKNIS KEFARMASIAN (e-STR TTK) DAN SURAT TANDA REGISTRASI ELEKTRONIK ENTOMOLOG KESEHATAN (e-STR ENTOMOLOG KESEHATAN) yang mulai berlaku sejak 16 Maret 2023. “Mulai tanggal 16 Maret 2023, para Tenaga Teknis Kefarmasian …
Read More »Gantikan KFN, Berikut Tugas, Fungsi, dan Wewenang Konsil Kefarmasian
Majalah Farmasetika – Presiden Joko Widodo telah menetapkan 8 anggota Konsil Kefarmasian melalui Peraturan Presiden Nomor 31/M Tahun 2022 tentang Pengangkatan Keanggotaan Konsil Masing-masing Tenaga Kesehatan. Sebelum memahami tugas dan fungsi dari Konsil Kefarmasian, perlu dijabarkan terkait Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI) sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 90 Tahun 2017 …
Read More »Presiden Jokowi Tetapkan 8 Anggota Konsil Kefarmasian
Majalah Farmasetika – Presiden Joko Widodo mengeluarkan Keputusan Presiden nomor 31/M tahun 2022 tentang Pengangkatan Keanggotaan Konsil Masing-masing Tenaga Kesehatan, diantaranya memutuskan 8 anggota untuk Konsil Kefarmasian. Sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 86 Tahun 2019 tentang perubahan atas peraturan presiden nomor 90 tahun 2017 tentang konsil tenaga kesehatan, anggota konsil …
Read More »Mulai 3 Januari 2022, Surat Tanda Registrasi Apoteker Elektronik (e-STRA) Diberlakukan
Majalah Farmasetika – Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Kementrian Kesehatan Republik Indonesia mengeluarkan surat edaran nomor KT.0502/1/9753/2021 tentang Penerbitan Surat Tanda Registrasi Apoteker Elektronik (S-STRA) pada tanggal 13 Desember 2021. Dalam upaya percepatan pelayanan penerbitan STRA kepadaApoteker, Komite Farmasi Nasional (KFN) bersama Sekretariat Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia …
Read More »Diduga Ada Maladministrasi, Proses Seleksi Konsil Kefarmasian Dilaporkan ke Ombudsman
Majalah Farmasetika – Proses seleksi calon Anggota Konsil Kefarmasian di Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI) telah mengerucut menjadi 11 orang calon anggota konsil kefarmasian yang lolos asesmen potensi dan kompetensi pada 28 Juli 2020. Namun, Tiga Calon Anggota Konsil yang dinyatakan gagal dalam tes assessment potensi dan kompetensi datang mengadu …
Read More »Kemenkes Umumkan Calon Anggota Konsil Kefarmasian
Majalah Farmasetika – Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan, Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) mengumumkan hasil seleksi adminsitrasi calon anggota konsil masing-masing tenaga kesehatan tahun 2020, yang diantaranya merupakan Konsil Kefarmasian pada 30 Juni 2020. Apa itu Konsil Kefarmasian? Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 90 Tahun 2017, Konsil …
Read More »