Yonika Arum Larasati

Yonika Arum Larasati, S.Farm. Apt. adalah seorang apoteker yang saat ini sedang menempuh pendidikan master di Nara Institute of Science and Technology, Jepang. Saya memiliki ketertarikan di bidang riset pengembangan obat kanker.

Big Data : Calon ‘Otak’ Penemuan Obat di Masa Depan

Farmasetika.com – Kehidupan kita di zaman ini nyaris tidak terpisahkan dengan konektivitas dan big data. Apa itu big data? Manusia terkoneksi satu dengan yang lainnya melalui internet; sementara itu, berbagai aktivitas manusia tercatat dan terkumpul membentuk database yang akrab disebut sebagai big data. Konektivitas dan big data ini telah mengubah …

Read More »

Pergeseran Trend Pengembangan Obat Baru di Industri Farmasi Dunia dan Permasalahannya

penelitian

farmasetika.com – Pengembangan obat baru merupakan bagian yang memakan biaya sangat tinggi dalam industri farmasi. Untuk dapat meluncurkan obat baru, perusahaan farmasi harus melakukan serangkaian uji yang memerlukan waktu dan biaya yang fantastis. Dalam pengembangannya, kandidat obat harus melalui uji pendahuluan (pre-klinis) dan uji klinis. Saat ini, untuk uji klinis …

Read More »

Kombinasi Makanan dan Obat Ini Berpotensi Turunkan Biaya Kemoterapi Kanker

makanan

farmasetika.com – Bukan rahasia lagi bahwa pengobatan kanker membutuhkan biaya yang sangat besar. Bahkan, dapat dikatakan bahwa obat-obat kemoterapi menyebabkan toksisitas pada tubuh, namun juga toksisitas finansial. Untuk itu, sekelompok dokter onkologi ternama di Amerika Serikat mencari strategi untuk dapat menurunkan biaya ini untuk kepentingan pasien. Saat ini, mereka melakukan …

Read More »

Seberapa Mahalkah Uji Klinis untuk Obat Baru?

penelitian

Farmasetika.com – Uji klinis (clinical trial) adalah tahap yang sangat menentukan dalam peluncuran suatu obat. Secara umum, uji klinis adalah tahap pengujian obat pada manusia. Terdapat beberapa fase uji klinis, yaitu uji klinis fase I, II, III, dan IV. Paling tidak, suatu obat harus lolos uji klinis fase III untuk …

Read More »

Kanker : Akibat Keturunan atau Lingkungan?

Farmasetika.com – Upaya preventif adalah ‘obat’ terbaik bagi suatu penyakit. Oleh karena itu, faktor-faktor utama penyebab kanker terus diteliti untuk menentukan upaya-upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah kanker sejak dini. Definisi kanker Kanker adalah penyakit yang berawal dari terjadinya mutasi DNA (kerusakan DNA) di dalam sel. Sel-sel tubuh memiliki mekanisme …

Read More »

Penelitian Buktikan Puasa Mampu Menghambat Perkembangan Kanker Leukemia

leukimia

farmasetika.com – Saat ini, ‘puasa’ atau ‘pembatasan asupan kalori’ menjadi topik yang banyak diteliti di bidang kesehatan. Berbagai manfaat puasa telah diulas secara ilmiah oleh Longo dan Mattson (2014) dalam jurnal Cell Metabolism. Mereka merangkum bukti-bukti ilmiah terkait manfaat puasa, antara lain dalam pencegahan diabetes, penurunan resiko asma, penyakit jantung, …

Read More »