Edukasi

Berisi Edukasi berkaitan dengan obat dan pasien

Penggunaan Antibiotik Bisa Mengganggu Flora Usus Hingga Menahun

Resistensi Antimikroba Akan Lebih Berbahaya dibanding Kanker di Tahun 2050

Penggunaan Antibiotik Bisa Mengganggu Flora Usus Hingga Menahun. Antibitotik seperti ciprofloxacin, klindamisin, amoksisilin, dan minocycline ternyata dapat menganggu bakteri baik di usus dalam hitungan bulan hingga setahun. Jonathan Dubyk, PharmD, apoteker lulusan Campbell University School of Pharmacy tahun 2008 yang saat ini aktif ahli di bidang pengobatan penyakit dalam memberikan ulasan pengalaman serta …

Read More »

Ini Alasan Mengapa Overdosis Loperamid Sebabkan Aritmia Jantung Fatal

Loparamide

Ini Alasan Mengapa Overdosis Loperamid Sebabkan Aritmia Jantung Fatal. Beberapa waktu lalu, 2 orang diketahui meninggal di Amerika Serikat dikarenakan konsumsi obat antidiare Loperamid dalam jumlah yang besar dan diindikasikan terjadi penyalahgunaan obat ini yang tidak diperuntukan untuk terapi sebenarnya. [Baca : Kelebihan Dosis Obat Antidiare Loperamid Bisa Sebabkan Aritmia Jantung Fatal] …

Read More »

Ternyata Merokok Bisa Menurunkan Kemanjuran Obat-obatan Tertentu

merokok

Ternyata Merokok Bisa Menurunkan Kemanjuran Obat-obatan Tertentu.  Shivam Patel kandidat Apoteker dari the Lake Erie College of Osteopathic Medicine School of Pharmacy di Erie, Pennsylvania memberikan ulasannya berkaitan dengan dampak merokok terhadap golongan obat-obat tertentu. Merokok tidak hanya memiliki potensi untuk menyebabkan kematian, tetapi juga mengurangi efektivitas banyak obat. Untuk itu, penting bagi …

Read More »

Peneliti Mengatakan Pertumbuhan Resistensi Antibiotik di Asia Layaknya Bom Waktu

antibiotik

Peneliti Mengatakan Pertumbuhan Resistensi Antibiotik di Asia Layaknya Bom Waktu. Ahli Kedokteran, Nick Day telah memperingatkan kembali bahwa pertumbuhan resistensi antibiotik di Asia yang beriringan dengan munculnya kembali penyakit menular sangat meningkatkan risiko wabah tak terduga yang bisa mencapai proporsi epidemi. Dalam sebuah artikel yang diterbitkan oleh Nikkei Asia Review, …

Read More »

Kelebihan Dosis Obat Antidiare Loperamid Bisa Sebabkan Aritmia Jantung Fatal

Loparamide

Kelebihan Dosis Obat Antidiare Loperamid Bisa Sebabkan Aritmia Jantung Fatal. Lodia dan Imodium adalah contoh dari merek dagang loperamide HCL yang sering digunakan pasien diare. Penelitian terbaru (10/5) di the Upstate Poison Control Center di Albany, New York, menggambarkan 2 kasus overdosis loperamid yang berakibat fatal. Semua apoteker tahu bahwa loperamide adalah obat antidiare, tetapi …

Read More »

20 Tips Untuk Mencegah Malpraktek di Sarana Kesehatan yang Mengancam Jiwa

bupivacain

20 Tips Untuk Mencegah Malpraktek di Sarana Kesehatan yang Mengancam Jiwa. Baru-baru ini 10 orang dinyatakan meninggal yang diduga akibat kesalahan medikasi dalam penggunaan Bupivacaine. Kesalahan medikasi yang bisa juga dikategorikan malpraktek dapat terjadi di mana saja dalam sistem perawatan kesehatan, di rumah sakit, klinik, pusat operasi, ‘kantor, rumah jompo, apotek, …

Read More »

Penyakit Lupus Tidak Menular Tetapi Bisa Menyerang Organ Tubuh Tanpa Batas

lupus

Penyakit Lupus Tidak Menular Tetapi Bisa Menyerang Organ Tubuh Tanpa Batas. Selasa, 10 Mei 2016, adalah Hari Lupus Sedunia dan organisasi pasien di seluruh dunia akan mendukung Federasi Lupus Dunia (World Lupus Federation) dengan tema kampanye ‘Lupus tidak mengenal batas/Lupus Knows No Boundaries‘. Lupus adalah penyakit kronis autoimun yang dapat merusak …

Read More »

Kanker Paling Berbahaya dan Mematikan di Wanita adalah Kanker Ovarium

kanker ovarium

Kanker Paling Berbahaya dan Mematikan di Wanita adalah Kanker Ovarium. Hari ini, 8 Mei, adalah hari kanker ovarium sedunia. Perusahaan Farmasi Roche melalui akun twitter resminya mulai mengkampanyekan data dan fakta berkaitan dengan kanker ovarium. Hanya 36% dari penderita kanker ovarium berhasil bertahan hidup, lebih kecil dibanding kanker serviks, payu dara, …

Read More »