Bayer dan Regeneron Kembangkan Terapi Kombinasi Baru untuk Penyakit Mata. Bayer dan Regeneron Pharmaceuticals, Inc (24/3) bersama-sama akan mengembangkan terapi kombinasi dari angiopoietin 2 (Ang2) nesvacumab antibodi dan faktor pertumbuhan endotel vaskular (vascular endothelial growth factor/VEGF) untuk pengobatan penyakit mata berat. Saat ini telah mencapai Uji Klinik tahap II (REGN910-3) yang …
Read More »Hasil Uji Klinik Sanofi Inhibitor PCSK9 Bisa Gantikan Terapi Kolesterol Apheresis
Hasil Uji Klinik Sanofi Inhibitor PCSK9 Bisa Gantikan Terapi Kolesterol Apheresis. Sanofi dan Regeneron Pharmaceuticals, Inc pada tanggal 23 Maret 2016 di New York, USA mengumumkan hasil positif dari uji klinis Tahap 3 ODYSSEY ESCAPE yang mengevaluasi Praluent® (alirocumab/monoklonal antibodi proprotein convertase subtilisin–kexin type 9/PCSK9) Injection pada pasien dengan bentuk warisan dari …
Read More »Selangkah Lagi Obat dari Tanaman Ganja Bisa Untuk Penyakit Epilepsi Anak
Selangkah Lagi Obat dari Tanaman Ganja Bisa Untuk Penyakit Epilepsi Anak. GW Pharmaceuticals plc (Nasdaq: GWPH) sebuah perusahaan biofarmasi yang berfokus pada penemuan, pengembangan dan mengkomersialisasikan terapi baru dari platform produk cannabinoid miliknya, mengumumkan hasil positif yang pertama pada uji klinik Tahap 3. Uji klinik ini diteliti pada Epidiolex® (cannabidiol atau CBD) …
Read More »Ditemukan Pasien Meninggal, Regulator Eropa Peringatkan Uji Klinik Zydelig
Ditemukan Pasien Meninggal, Regulator Eropa Peringatkan Uji Klinik Zydelig. Dalam penemuan obat baru mutlak diperlukan pengujian klinik, dan tidak semuanya akan berhasil serta perlu kehati-hatian karena berkaitan dengan jiwa manuasia. Salah satu contoh kasusnya adalah pada Zydelig (idelalisib) dari perusahaan Gilead Sciences’ (Nasdaq: GILD) untuk kanker darah. Menyusul adanya efek samping serius dan kematian pada …
Read More »Kombinasi Zytiga dan Prednisone Tunjukan Hasil Positif Untuk Kanker Prostat
Kombinasi Zytiga dan Prednisone Tunjukan Hasil Positif Untuk Kanker Prostat. Anak perusahaan farmasi terbesar di dunia Johnson & Johnson, Janssen-Cilag International NV pemilik paten Zytiga (abiraterone acetate) mengumumkan hasil uji klinik fase 3 dengan hasil menggembirakan kemarin (14/3). Data dari hasil analisis post-hoc uji klinik fase 3 yang diberi nama percobaan COU-AA-302 menunjukkan bahwa …
Read More »Kombinasi Obat Tykerb dan Herceptin Terbukti Efektif Untuk Kanker Payudara
Kombinasi Obat Tykerb dan Herceptin Terbukti Efektif Untuk Kanker Payudara. Sebuah penelitian yang telah di presentasikan di seminar ilmiah “the 10th European Breast Cancer Conference” pada 9 Maret 2016 di Amsterdam, Belanda menjelaskan bahwa kombinasi obat dari GlaxoSmithKline Tykerb (lapatinib) dan Roche Herceptin (trastuzumab) secara dramatis menyusutkan tumor pada wanita dengan kanker …
Read More »Eli Lilly Umumkan Hasil Uji Klinik Fase 3 Ixekizumab Untuk Plaque Psoriasis
Eli Lilly Umumkan Hasil Uji Klinik Fase 3 Ixekizumab Untuk Plaque Psoriasis. Penyakit psiorasis hingga kini belum ada cara yang tepat untuk mengobatinya. Eli Lilly akhirnya mempresentasikan hasilnya di pertemuan ilmiah di seminar the American Academy of Dermatology (AAD) Annual Meeting pada 4-8 Maret, 2016 di Washington. Psoriasis adalah penyakit inflamasi kronis yang disebut …
Read More »Uji Klinik Vaksin Kanker Fase 3 Gagal, Celldex Hentikan Uji Berikutnya
Uji Klinik Vaksin Kanker Fase 3 Gagal, Celldex Hentikan Uji Berikutnya. Perusahaan kenamaan Celldex Therapeutics (CLDX) harus menelan banyak kerugian setelah pengujian klinis untuk Rintega (rindopepimut) gagal pada hari Jumat (4/3). Uji klinis Rintega Fase III dikenal dengan nama uji ACT IV. Pengujian ini melibatkan pasien yang menderita glioblastoma multiforme (GBM), tumor otak yang …
Read More »Novo Nordisk Umumkan Hasil Uji Klinik Victoza Terhadap Efek Kardiovaskular
Novo Nordisk Umumkan Hasil Uji Klinik Victoza Terhadap Efek Kardiovaskular. Proyek uji klinik obat Victoza (liraglutide [rDNA origin] injection) dengan nama “LEADER”, merupakan uji klinik terlama yang dilakukan perusahaan Novo Nordisk selama 5 tahun dengan melibatkan 9.000 orang dewasa dengan diabetes tipe 2 yang memilki faktor resiko tinggi terhadap efek samping kardiovaskular. …
Read More »