Majalah Farmasetika (V1N10-Desember 2016). Hasil studi baru yang dipresentasikan di American Heart Association Scientific Sessions di New Orleans, USA (12-16 November, 2016), menunjukkan hubungan antara penggunaan PPI (proton pump inhibitor) dan stroke iskemik. Meskipun informasi ini disampaikan terutama untuk dokter dan peneliti, berita telah dilaporkan melalui media populer seperti CNN dan …
Read More »