Tag Archives: migrain

Galcanezumab, Obat Anti-CGRP Terapi Alternatif Penyakit Migrain

Farmasetika.com – Pernahkah anda merasa rasa nyeri pada satu sisi kepala? Jikat pernah, apakah gejala tersebut disertai dengan adanya pandangan berkunang-kunang sehingga mengganggu penglihatan anda? Jika kalian pernah atau sedang merasakan gejala tersebut, maka kemungkinan besar anda sedang mengalami penyakit “migrain” Apa itu migrain? Migran merupakan salah satu jenis nyeri …

Read More »

Aimovig, Obat Baru Terapi Pencegah Migrain

Farmasetika.com – Migrain merupakan gangguan nyeri kepala berulang, serangan berlangusng selama 4-72 jam dengan karakteristik khas: berlokasi unilateral, nyeri berdenyut (pulsating), intensitas sedang atau berat, diperberat oleh aktivitas fisik rutin, dan berhubungan dengan mual dan atau fotofobia serta fonofobia. Menurut survei The Global Burden of Disease 2010 yang dilakukan World …

Read More »

Galcanezumab-gnlm, Obat Baru Terapi Pencegah Terjadinya Migrain

Berlanjut Ke Uji Klinik 2, Lasmiditan Potensial Untuk Obat Migrain Terefektif

farmasetika.com – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat telah menyetujui obat baru Galcanezumab-gnlm yang merupakan suntikan subkutan 120 mg sekali pakai dan diberikan setiap bulan. Obat ini diindikasikan untuk pengobatan pencegahan sakit kepala migrain pada orang dewasa. Persetujuan ini didasarkan pada keamanan dan kemanjuran data klinis galcanezumab-gnlm. Terapi ini …

Read More »

Erenumab, Obat Khusus Migrain Pertama Diluncurkan di Eropa

Farmasetika.com – European Medicine Agency (EMA) telah menyetujui obat baru produksi Novartis yakni Aimovig (erenumab) yang menjadikannya pengobatan pertama di Eropa yang secara khusus dirancang untuk mencegah migrain. Obat ini bekerja dengan memblokir reseptor peptida terkait gen kronitonin (CGRP) yang diduga terlibat dalam transmisi sinyal rasa sakit yang terkait dengan …

Read More »

Erenumab, Obat Baru Pencegah Migrain dengan Terapi Berbasis Genetik

Farmasetika.com – Basel, 17 Mei, 2018 – Novartis hari ini mengumumkan bahwa AS Food and Drug Administration (FDA) telah menyetujui aimovig tm (erenumab) untuk pencegahan pengobatan migrain orang dewasa. Aimovig adalah pendekatan terapeutik generasi baru yang pertama dan hanya disetujui FDA untuk pengobatan secara khusus yang dikembangkan untuk mencegah migrain …

Read More »

Mengenal Obat Suntik Baru Untuk Migrain Akut yang Bisa Digunakan Oleh Pasien

two-step

Majalah Farmasetika (V1N9-November 2016). Injeksi subkutan Zembrace Symtouch (sumatriptan succinate) beberapa waktu lalu telah disetujui Food Drug and Administration (FDA) untuk terapi migrain akut pada orang dewasa. Apa itu Zembrace SymTouch Zembrace SymTouch merupakan Inovasi baru oleh ahli farmasi setelah sebelumnya plester trandermal sumatriptan memperoleh peringatan dari FDA karena menyebabkan efek samping luka bakar. …

Read More »

Hasil Uji Klinik 2 Terapi Baru Migrain dengan Antibodi Monoklonal Menggembirakan

Berlanjut Ke Uji Klinik 2, Lasmiditan Potensial Untuk Obat Migrain Terefektif

farmasetika.com – 11/6/2016. Inggris. Sebuah terapi baru untuk pencegahan migrain kronis dikembangkan oleh Novartis dan Amgen yang menunjukkan penurunan signifikan secara statistik pada jumlah hari migrain bulanan dibandingkan dengan plasebo dalam uji coba klinik Fase II. AMG 334 (erenumab) adalah antibodi monoklonal manusia yang sepenuhnya menargetkan reseptor-kalsitonin-gen terkait-peptida (calcitonin-gene-related-peptide/CGRP) untuk menghambat aktivitasnya. …

Read More »

Plester Transdermal Migrain Ini Ternyata Bisa Sebabkan Luka Bakar

plester

Maryland, USA. 2/6/2016. Badan POM-nya Amerika, Food and Drug Administration (FDA) mengeluarkan peringatan hari ini (2/6/2016) kepada penyedia dan pasien untuk potensi risiko luka bakar serius yang terkait dengan penggunaan patch migrain. Obat Sumatriptan dengan sistem transdermal iontophoretic (Zecuity) yang merupakan transdermal patch/plester yang pertama yang disetujui FDA untuk pengobatan sakit kepala migrain …

Read More »

5 Terapi Migrain Tanpa Konsumsi Obat Menurut Apoteker

Berlanjut Ke Uji Klinik 2, Lasmiditan Potensial Untuk Obat Migrain Terefektif

5 Terapi Migrain Tanpa Konsumsi Obat Menurut Apoteker.  Migrain dapat bertahan hingga beberapa jam bahkan dalam kasus yang ekstrim bisa beberapa hari. Karena sakit kepala migrain dapat membatasi diri, oleh karenanya penting bagi pasien untuk mengetahui bagaimana untuk menyingkirkannya dengan cara yang cepat dan tepat. Meskipun ada banyak obat bebas dan obat resep …

Read More »

Berlanjut Ke Uji Klinik 2, Lasmiditan Potensial Untuk Obat Migrain Terefektif

Berlanjut Ke Uji Klinik 2, Lasmiditan Potensial Untuk Obat Migrain Terefektif

Berlanjut Ke Uji Klinik 2, Lasmiditan Potensial Untuk Obat Migrain Terefektif. CoLucid Pharmaceuticals telah berhasil melalui Uji Klinis tahap awal dalam penelitian yang dinamakan “SAMURAI”, selanjutnya akan dilakukan “SPARTAN”, di tahap kedua ini, 3 uji coba penting akan dilakukan untuk lasmiditan (reseptor selektif 5-HT1F). Tujuan dari SPARTAN adalah untuk mengevaluasi keamanan dan …

Read More »