Majalah Farmasetika – Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia (PP IAI) merilis 8 produk obat sirup yang tercemar Etilen Glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG) melebihi ambang batas dimana sebagian besar apoteker sudah mengetahuinya. Di kolom komentar media sosial yang banyak ditanyakan apoteker adalah produk yang termasuk kedalam daftar 102 obat …
Read More »Dianggap Membangkang Pemerintah dan Korupsi, PN UKAI Diperkarakan Aliansi Korban UKAI
Majalah Farmasetika – Ketua Aliansi Korban UKAI (Ujian Kompetensi Apoteker Indonesia) Indonesia, Mohamad Ikhsan Tabrani, memyampaikan bahwa pembangkangan yang dilakukan Panitia Nasional (PN) UKAI terhadap Peraturan Pemerintah yang sah berpotensi tumbuhnya bibit-bibit radikalisme di Kampus. Sesuai press rilis yang diterima redaksi (3/11/2022), sejumlah mahasiswa korban UKAI dari berbagai kampus di …
Read More »UTA’45 Buka Posko Pengaduan Ribuan Apoteker Tak Lulus UKAI
Majalah Farmasetika – Universitas 17 Agustus 1945 (UTA ’45) Jakarta membuka posko pengaduan bagi 3 (tiga) ribu apoteker yang tidak berhasil lulus Ujian Kompetensi Apoteker Indonesia Computer Based Test (UKAI CBT). Tidak hanya itu, UTA’45 akan memperjuangkan berbagai upaya termasuk langkah hukum guna membantu nasib ribuan orang yang disebut menjadi …
Read More »Tak Akui Kelalaian, KKI Minta Presiden Ganti Kepala BPOM
Majalah Farmasetika – Komunitas Konsumen Indonesia (KKI) mengirim surat dan meminta Presiden Joko Widodo mencopot Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dengan alasan tidak merespon somasi dari KKI dan tidak mengakui kelalaian dan meminta maaf kepada masyarakat Indonesia. Pada 3 Nopember 2022 KKI Menyurati Presiden Jokowi Untuk Memberhentikan Kepala …
Read More »Fomepizole yang Mahal Bisa Diganti Etanol, Senyawa Alkohol di Miras
Majalah Farmasetika – Pemerintah saat ini telah mengimpor obat penawar keracunan antidotum dari Singapura, Australia, dan Jepang. Pakar farmasi dari UGM, Prof. Zullies Ikawati, menjelaskan bahwa Fomepizole bisa diganti dengan etanol, suatu senyawa alkohol yang menjadi komponen minuman keras. “Nama obat Fomepizole memang sedang naik daun belakangan ini, karena disebut-sebut …
Read More »82 Drum Propilen Glikol Produksi Dow Thailand Disita BPOM, Diimpor 2 Pemasok
Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) bersama Bareksrim Polri melakukan operasi bersama terhadap PT Yarindo Farmatama (PT Yarindo) dan PT Universal Pharmaceutical Industries (PT Universal). Operasi tersebut berhasil menyita bahan baku 82 drum propilen glikol yang mengandung cemaran Etilen Glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG) melebihi ambang …
Read More »Terancam 10 Tahun Penjara, BPOM Cari Tersangka Kasus Sirup Obat EG/DEG
Majalah Farmasetika – Kasus cemaran Etilen Glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG) yang melebihi ambang batas pada produk sirup produksi PT Yarindo Farmatama dan PT Universal Pharmaceutical Industries terus dilakukan penelusuran tindak pidana hingga pencarian tersangka. Gelar perkara hingga penetapan tersangka Dalam press rilisnya menyebutkan Badan Pengawas Obat dan Makanan …
Read More »Dow Chemical Thailand Bantah BPOM, Pelarutnya Aman Tanpa Etilen Glikol
Majalah Farmasetika – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Penny K Lukito, telah mengumumkan sumber bahan baku propilen glikol yang mengandung cemaran etilen glikol (EG) yang digunakan oleh PT Yarindo Farmatama bersumber dari Dow Chemical Thailand (31/10/2022). Hal ini dibantah langsung oleh pihak Dow Chemical Thailand, perusahaan multi nasional …
Read More »Apoteker Bingung! Asalnya Aman, Seminggu Kemudian BPOM Ralat Mengandung EG
Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengumumkan produk sirup parasetamol dan parasetamol drop produksi PT. Afi Farma dinyatakan tidak aman karena mengandung cemaran Etilen Glikol (EG) diatas ambang batas pada 31 Oktober 2022. Seminggu sebelumnya BPOM telah mengumumkan pada lampiran 2B, dari 102 daftar yang dirilis Kemenkes, …
Read More »BPOM Umumkan 3 Produsen Obat Sirup Tercemar EG dan 2 Suplier Pemasok Propilen Glikol
Majalah Farmasetika – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan, Penny K Lukito, menggumumkan 3 perusahaan farmasi dan 2 distributor bahan baku terkait adanya cemaran Etilen Glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG) dalam produk obat sirup Adapun tiga perusahaan farmasi yang disanksi itu yakni PT Yarindo Farmatama yang memproduksi obat sirup …
Read More »