farmasetika.com

Farmasetika.com (ISSN : 2528-0031) merupakan situs yang berisi informasi farmasi terkini berbasis ilmiah dan praktis dalam bentuk Majalah Farmasetika. Di situs ini merupakan edisi majalah populer. Sign Up untuk bergabung di komunitas farmasetika.com. Download aplikasi Android Majalah Farmasetika, Caping, atau Baca di smartphone, Ikuti twitter, instagram dan facebook kami. Terimakasih telah ikut bersama memajukan bidang farmasi di Indonesia.

Isu “Zero Apoteker” di BPOM Ramai Dibicarakan

Majalah Farmasetika – Istilah “Zero Apoteker” di Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mulai mencuat di media sosial. Hal ini muncul dari fakta terkait kondisi penerimaan CPNS 2 tahun terakhir yang tidak lagi mengutamakan apoteker maupun S1 Farmasi untuk tenaga Pengawasan Farmasi dan Makanan Ahli Pertama. Seperti yang disampaikan oleh …

Read More »

Gantikan KFN, Berikut Tugas, Fungsi, dan Wewenang Konsil Kefarmasian

Majalah Farmasetika – Presiden Joko Widodo telah menetapkan 8 anggota Konsil Kefarmasian melalui Peraturan Presiden Nomor 31/M Tahun 2022 tentang Pengangkatan Keanggotaan Konsil Masing-masing Tenaga Kesehatan. Sebelum memahami tugas dan fungsi dari Konsil Kefarmasian, perlu dijabarkan terkait Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI) sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 90 Tahun 2017 …

Read More »

Noffendri Roestam Pilih Undur Diri dari Anggota Konsil Kefarmasian

Majalah Farmasetika – Presiden Joko Widodo menetapkan Ketua Umum Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia (PP IAI), apt. Noffendri Roestam, S.Si., sebagai Anggota Konsil Kefarmasian dalam Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 31/M tentang Pengangkatan Keanggotaan Konsil Masing-masing Tenaga Kesehatan. Dalam PERPRES Nomor 86 Tahun 2019 tentang perubahan atas peraturan presiden nomor 90 …

Read More »

Presiden Jokowi Tetapkan 8 Anggota Konsil Kefarmasian

Presiden Jokowi (Foto: BPMI/Setpres)

Majalah Farmasetika – Presiden Joko Widodo mengeluarkan Keputusan Presiden nomor 31/M tahun 2022 tentang Pengangkatan Keanggotaan Konsil Masing-masing Tenaga Kesehatan, diantaranya memutuskan 8 anggota untuk Konsil Kefarmasian. Sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 86 Tahun 2019 tentang perubahan atas peraturan presiden nomor 90 tahun 2017 tentang konsil tenaga kesehatan, anggota konsil …

Read More »

Apakah Intervensi Cegah Polifarmasi Bermanfaat Bagi Pasien?

Majalah Farmasetika – Intervensi untuk mengurangi polifarmasi, atau penggunaan beberapa obat setiap hari, tampaknya mengurangi peresepan yang berpotensi tidak tepat dan meningkatkan kepatuhan pengobatan secara signifikan, menurut tinjauan baru. Pada saat yang sama, efek dari intervensi ini pada hasil klinis dan menengah tidak konsisten, dan kepastian bukti secara keseluruhan rendah. …

Read More »

BPOM Berikan Izin Darurat Paxlovid untuk Obat COVID-19

Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) secara resmi menerbitkan Izin Penggunaan Darurat atau Emergency Use Authorization (EUA) untuk Obat Paxlovid tablet salut selaput sebagai obat COVID-19, setelah sebelumnya menerbitkan EUA untuk antivirus Favipiravir dan Remdesivir (2020), antibodi monoklonal Regdanvimab (2021), serta Molnupiravir (2022). Adanya tambahan jenis antivirus untuk penanganan …

Read More »