Risbang

Informasi mengenai Riset Pengembangan suatu Obat

Obat Baru Auceliciclib Berpotensi untuk Terapi Kanker Pankreas

Majalah Farmasetika – Profesor Shudong Wang, Kepala Penemuan dan Pengembangan Obat di Universitas Australia Selatan, berharap dapat memanfaatkan obat eksperimental Auceliciclib untuk pengobatan kanker pankreas. Auceliciclib telah menunjukkan potensi yang signifikan dalam uji klinis untuk mengobati glioblastoma, bentuk paling agresif dari kanker otak. Kedua kanker ini memiliki reputasi sebagai dua …

Read More »

Fitofarmaka Prospektif di Masa Depan, Bisa Ikuti Jejak Metformin

Majalah Farmasetika – Fitofarmaka prospektif di masa akan datang di Indonesia sebagai cara untuk mengatasi ketergantungan impor bahan baku farmasi, terlebih bahan baku alami obat-obatan banyak tersedia di Indonesia. Fitofarmaka merupakan obat tradisional dari bahan alami yang pembuatannya terstandarkan dan memenuhi kriteria ilmiah. Pengembangan fitofarmaka didasarkan atas ketersediaan bahan baku …

Read More »

Metformin Berhasil Kecilkan Tumor Otak di Tikus

Majalah Farmasetika – Banyak kanker dengan penyebab genetik yang diketahui dapat diobati dengan menargetkan tumor dan membiarkan sel-sel sehat tanpa cedera. Namun, hal itu tidak berlaku untuk jenis kanker otak dan sumsum tulang belakang yang langka yang terutama menyerang anak-anak dan tidak memiliki penyebab genetik yang jelas. Pengujian awal pada …

Read More »

Paxlovid, Obat COVID-19 Oral dari Pfizer 89% Turunkan Angka Rawat Inap dan Kematian

Majalah Farmasetika – Pfizer mengumumkan pada hari Jumat (5/11/2021) bahwa obat eksperimentalnya Paxlovid (PF-07321332) secara signifikan mengurangi risiko rawat inap terkait COVID-19 atau kematian karena sebab apa pun sebesar 89% dibandingkan plasebo pada orang dewasa yang terinfeksi dengan risiko tinggi penyakit parah yang dirawat dalam waktu tiga hari setelah timbulnya …

Read More »

Komorbid Pengaruhi Tingkat Keparahaan Pasien COVID-19

Majalah Farmasetika – Jenis virus baru yang ditemukan pada akhir tahun 2019 memberikan dampak luar biasa bagi kehidupan manusia. Virus ini bernama SARS-CoV-2 yang disinyalir menyebabkan penyakit menular akibat infeksi saluran pernapasan atau yang biasa dikenal dengan COVID-19. Pada 11 maret 2020, organisasi kesehatan dunia (WHO) menetapkan virus Corona sebagai …

Read More »

Hidrogel Kombinasi Alga Coklat dan hEGF Bisa Obati Luka Bakar

Majalah Farmasetika – Luka bakar adalah kondisi dimana rusaknya atau hilangnya jaringan akibat kontak kulit dengan panas, seperti api, air mendidih, bahan kimia korosif, sengatan listrik, dan radiasi (Anggowarsito, 2014). Luka bakar di Indonesia memiliki prevalensi yang cukup tinggi, yaitu pada tahun 2013 sebesar 0.7% dan telah mengalami penurunan sebesar …

Read More »

Senyawa Konjugat 5-BOTP Potensial Sebagai Kit Radioteragnostik Kanker

Majalah Farmasetika -Kanker merupakan salah satu penyakit tidak menular yang menjadi penyumbang terbesar kematian di dunia. Kanker merupakan suatu kondisi di mana sel-sel jaringan tumbuh secara tidak terkontrol. Berdasarkan data yang dicatat pada Global Burden of Cancer, pada tahun 2020 sekitar 19 juta kasus baru kanker dan hampir 10 juta …

Read More »

Microneedle Patch : Inovasi Vaksinasi Tanpa Jarum Suntik

Majalah Farmasetika – Penghantaran sebagian besar vaksin dengan jarum suntik melalui injeksi intramuskular ataupun subkutan dapat menimbulkan rasa sakit dan trauma pada anak (Arlyn et al., 2018). Selain itu, jarum suntik dapat menjadi media penularan HBV, HCV, dan HIV (Dul et al., 2014). Oleh karena itu, penghantaran injeksi tanpa jarum …

Read More »

Matriks Polimer Biodegradable Bermanfaat Dalam Manajemen Nyeri Pasca Operasi

Majalah Farmasetika – Nyeri pasca operasi akut lazim terjadi pada pasien yang mengikuti prosedur pembedahan, yang dapat dibedakan menjadi nyeri nosiseptif (nyeri terhadap cedera fisik sebagai bentuk ransangan) dan nyeri inflamasi (respon biologis terhadap adanya ransangan fisik). Jika tidak diobati dengan tepat, maka dapat menimbulkan peradangan kronis pada situs bedah …

Read More »