Dispensing

Seni dalam meracik dan menggunakan obat

Yang Harus Diketahui Apoteker Terkait Wabah Virus Wuhan

Farmasetika.com – Apoteker adalah salah satu profesi tenaga kefarmasian yang termasuk sebagai tenaga kesehatan. Bagi para apoteker klinisi yang berinteraksi dengan pasien, berikut adalah beberapa hal yang perlu diketahui terkait novel coronavorirus (2019-nCoV) atau virus Wuhan dilansir dari Medscape. Ketika kisah coronavirus Wuhan tersingkap, hal terpenting yang harus dilakukan oleh …

Read More »

WHO : 1320 Kasus Terinfeksi Coronavirus, Terkonfirmasi Menular Antar Manusia

farmasetika.com – Akhir-akhir ini dunia kembali dikejutkan dengan penyebaran virus pandemi yang kini dikenal Novel Coronavirus (2019-nCoV). Badan Kesehatan Dunia (World Health Organization) terus update terkait kasus terkini. Hingga 25 Januari 2020, sebanyak 1.320 kasus yang dikonfirmasi telah dilaporkan untuk novel coronavirus (2019-nCoV) secara global. Apa itu coronavirus? Koronavirus adalah …

Read More »

Apoteker bisa Berperan dalam Aborsi Legal

Farmasetika.com – Aborsi selalu menjadi perhatian bagi kalangan kesehatan. Salah satu metode aborsi adalah dengan pemberian obat, yang tentunya berada pada ranah pelayanan kefarmasian oleh apoteker. Penelitian yang dilakukan oleh Gunawan Widjadja dari Universitas Tarumanegara mencoba menjawab pertanyaan apakah apoteker dapat melaksanakan aborsi legal. Data dan fakta terkait aborsi Aborsi …

Read More »

Tanggapan BPOM Terkait Bedak Johnson Sebabkan Kanker

Farmasetika.com – US Food and Drug Administration (US FDA) melakulan penarikan secara sukarela produk Johnson’s Baby Powder di Amerika Serikat pada 18 Oktober 2019 dikarenakan mengandung asbestos yang berisiko kanker. Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memberikan memberikan pernyataan resmi terkait hal ini (23/1/2020). BPOM membenarkan pengujian dilakukan US FDA terhadap produk …

Read More »

Cukup 5 Menit Aktivasi Layanan Aplikasi SIAP, Begini Caranya!

farmasetika.com – Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia (PP IAI) mendukung penuh diterapkannya aplikasi Sistem Informasi Apoteker (SIAP) bagi para Apoteker di seluruh Indonesia. Terlebih baru-baru ini (10/1/2020) kerjasama telah dilakukan dengan Komite Farmasi Nasional (KFN) terkait integrasi dengan data Surat Tanda Registrasi Apoteker (STRA) dan dengan PT. Lotus Tujuh Sejahtera …

Read More »

Mengenal Baricitinib, Obat Baru untuk Rheumatoid Arthritis

Farmasetika.com – Pada tahun 2018, 59 obat baru telah disetujui oleh FDA. 40 diantaranya dianggap sebagai molekul kecil, 16 berasal dari asam amino, dan 3 dari asam nukleat. Menariknya, hampir 25% dari molekul kecil yang disetujui bertindak sebagai inhibitor kinase dan sebagian besar sebagai inhibitor protein kinase, salah satu obatnya …

Read More »

Guselkumab, Antibodi Monoklonal Spesifik Interleukin 23 Efektif untuk Psoriasis

farmasetika.com – Tremfya (guselkumab) adalah antibodi monoklonal manusia yang spesifik terhadap interleukin 23 (IL-23). Tremfya digunakan untuk perawatan pasien dewasa dengan psoriasis plak sedang hingga berat. Psoriasis merupakan penyakit inflamasi kulit kronik yang dimediasi sistem imun. Sedangkan IL-23 merupakan salah satu sitokin yang menginduksi terjadinya proses inflamasi pada psoriasis. Tremfya …

Read More »

Vabomere, Kombinasi Antibiotik Baru Atasi Resistensi Antibiotik

antibiotik

farmasetika.com – Meningkatnya jumlah bakteri yang resisten dapat mengancam kehidupan pengobatan dunia. WHO merilis daftar 12 bakteri yang sudah resisten, 12 diantaranya terdapat 3 bakteri gram negatif yang paling resisten, yaitu Pseudomonas aeruginosa, Acinetobacter baumannii, dan spesies Enterobacteriaceae. Saat ini upaya dalam menangani resistensi terhadap sephalosporin dan  beta lactam banyak …

Read More »

FDA : Konsumsi Gabapentin atau Pregabalin Bisa Timbulkan Kesulitan Bernafas yang Mengancam Jiwa

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA) memperingatkan dalam komunikasi keamanan obat yang dikeluarkan hari ini (19/12/2019) terkait resiko kesulitan bernafas yang mengancam jiwa dapat terjadi pada pasien yang menggunakan gabapentin atau pregabalin dengan kombinasi obat golongan opioid atau obat lain yang menekan sistem saraf pusat, serta …

Read More »

Kombinasi Insulin Glargine dan lixisenatide, Terapi Baru untuk Diabetes Melitus Tipe 2

diabetes

farmasetika.com – Diabetes melitus tipe 2 (DMT2) adalah penyakit yang berkembang pesat dan bersifat progresif. Tidak mengherankan bahwa dengan meningkatnya prevalensi dan sifat progresif DMT2, hampir 300 perusahaan obat terlibat dalam pengembangan obat DMT2 baru, dan yang lainnya sedang mengembangkan sistem pengiriman baru.1 Banyak obat disetujui untuk pengobatan diabetes, tetapi …

Read More »