Recent Posts

Mepolizumab, Obat Baru Untuk Kelainan Sel Darah Putih Langka

Majalah Farmasetika – Food and Drug Administration telah menyetujui mepolizumab (Nucala, GlaxoSmithKline) untuk pengobatan pasien berusia 12 tahun ke atas dengan sindrom hipereosinofilik (HES). HES adalah sekelompok kelainan langka yang terkait dengan tingkat yang lebih tinggi dari normal dari jenis sel darah putih yang melawan penyakit dengan bukti kerusakan organ. …

Read More »

Potensi Si Manis Buah “Surga” Tin Untuk Tingkatkan Imunitas Cegah COVID-19

Majalah Farmasetika – Siapa sangka, buah yang manis dikenal sebagai buah surga kaya akan manfaatnya. Buah tersebut adalah buah tin (Ficus carica) yang berpotensi dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh sehingga mampu mencegah serangan Coronavirus (2019-nCoV) yang menyebabkan COVID-19. Saat ini kasus Covid-19 terus meningkat, khusus nya di Indonesia. Oleh karena …

Read More »

Masker Ubi Cilembu dan Kayu Manis, Solusi Baru Pencegah Jerawat

Majalah Farmasetika – Tim Program Krativitas Mahasiswa-Kewirausahaan (PKM-K) Universitas Padjadjaran tahun 2020 berkreasi untuk membuat produk masker organik dari ubi cilembu dan kayu manis. Mengenal ubi cilembu Tanaman ubi jalar (Ipomea batatas L.) merupakan komoditas pangan yang memiliki tipe pertumbuhan tegak atau merambat (menjalar). Panjang batang tanaman bertipe tegak antara …

Read More »

Apoteker Spesialis Farmasi Nuklir Didukung Menkes, Farmasi Pertahanan Inovasi Berikutnya

Majalah Farmasetika – Menteri Kesehatan (Menkes) RI, Terawan Agus Putranto, memberikan ucapan selamat kepada para apoteker yang dikukuhkan sebagai apoteker spesialis farmasi nuklir pertama di Indonesia dalam acara pengukuhan dan penyerahan sertifikat kompetensi apoteker spesialis farmasi nuklir yang diadakan secara daring dan luring di Hotel Holiday Inn, Kemayoran, Jakarta (30/9/2020. …

Read More »

Menlu : Uji Klinis Vaksin COVID-19 Sinovac Berjalan Lancar, Hasilnya Baik

Majalah Farmasetika – Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi menyatakan bahwa uji klinis vaksin COVID-19 yang sedang berlangsung di Fakultas Kedokteran, Universitas Padjadajran berjalan dengan lancar dengan hasil yang baik. Hal ini disampaikan Menlu saat memberikan keterangan pers usai Rapat Terbatass Laporan Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PCPEN), …

Read More »

Tofacitinib, Obat Baru untuk Arthritis Idiopatik pada Anak

Majalah Farmasetika – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat telah menyetujui produk Pfizer Xeljanz (tofacitinib) untuk pengobatan anak-anak dan remaja dengan arthritis idiopatik remaja poliartikular course aktif (pcJIA). Terapi disetujui dalam dua formulasi: tablet dan larutan oral untuk mereka yang berusia di atas dua tahun. Persetujuan tersebut adalah pengobatan …

Read More »

Menkes Akan Hadiri Pengukuhan Apoteker Spesialis Farmasi Nuklir Pertama di Indonesia

Majalah Farmasetika – Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia (PP IAI) melalui Kolegium Ilmu Farmasi Indonesia (KIFI) akan mengukuhkan Apoteker Spesialis Farmasi Nuklir pada Rabu, 30 September 2020, secara offline dan online. Sesuai press rilis yang diterima, pengukuhan akan dihadiri oleh Menteri Kesehatan (Menkes) RI, dr Terawan Agus Putranto dengan didampingi …

Read More »

FDA Rilis Peringatan Untuk Benadryl TikTok Challenge

Majalah Farmasetika – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat telah merilis peringatan menyusul kasus remaja yang memfilmkan diri mereka sendiri overdosis setelah mengkonsumsi antihistamin Benadryl (difenhindramin) dan mengunggah videonya ke situs media sosial TikTok. Diphenhydramine adalah antihistamin yang digunakan untuk sementara meredakan gejala akibat alergi serbuk bunga, alergi saluran …

Read More »

Ilmuwan Temukan Terapi Kanker Tanpa Obat Bisa Hancurkan Sel Kanker Sendiri

Majalah Farmasetika – Salah satu metode terbaru yang dipelopori oleh para ilmuwan untuk mengobati kanker menggunakan serangan diam-diam kuda Troya (Trojan Horse) untuk mendorong sel kanker menghancurkan diri sendiri – semuanya tanpa menggunakan obat apa pun. Kunci dari teknik ini adalah penggunaan partikel nano yang dilapisi asam amino spesifik yang …

Read More »