Recent Posts

Peneliti Temukan Molekul Kecil Penetralisir Virus Penyebab COVID-19

Majalah Farmasetika – Para peneliti di Pittsburgh School of Medicine baru-baru ini membuat terobosan ilmiah yang terbukti berperan penting dalam menyingkirkan pandemi virus corona. Secara spesifik, para peneliti berhasil mengisolasi molekul terkecil yang mampu sepenuhnya menetralkan virus corona. Para ilmuwan sekarang akan menggunakan molekul itu untuk membantu menciptakan obat bagi …

Read More »

Sel Punca sebagai Medicinal Signaling Cell Berpotensi Besar untuk Terapi COVID-19

Majalah Farmasetika – Mencari sebuah terapi untuk pasien COVID-19 yang memiliki kronik injuri dengan memodifikasi respon tubuh kita yang tidak bisa memiliki kemampuan jaringan untuk memperbaiki diri sendiri dan modifikasi respon inilah yang dilakukan oleh secretome, yang menjadi aktor utama dalam pengobatan regenerative pada sel punca Mesenchymal Stem Cell (MSC). …

Read More »

Lindungi Industri Sawit, BPOM Larang Label “Palm Oil Free” di Makanan

Majalah Farmasetika – Pencantuman label “Palm Oil Free” pada suatu produk makanan dinilai melanggar aturan. Hal ini ditengarai sebagai upaya “black campaign” dunia internasional terhadap industri minyak sawit sebagai komoditas unggulan Indonesia. Indonesia termasuk produsen minyak kelapa sawit terbesar di dunia Indonesia dikenal sebagai salah satu produsen minyak kelapa sawit …

Read More »

Kandidat Vaksin COVID-19 Pfizer Tunjukkan Efek Samping Ringan Hingga Sedang

Majalah Farmasetika – Pfizer Inc mengatakan pada Selasa (15 September) peserta uji klinik menunjukkan sebagian besar efek samping ringan hingga sedang ketika diberi vaksin virus korona (COVID-19) eksperimental perusahaan atau plasebo dalam studi tahap akhir yang sedang berlangsung. Perusahaan mengatakan dalam presentasinya kepada investor bahwa efek samping termasuk kelelahan, sakit …

Read More »

Deltomed Donasikan Obat Herbal Baru Imunomodulator untuk Nakes Senilai 1 Milyar Lebih

Majalah Farmasetika – Deltomed Laboratories, produsen obat herbal nasional, dalam rangka Corporate Social Responsibility menyerahkan donasi berupa 300.000 kaplet obat Herbal Imugard senilai Rp.1.050.000.000 [1 milyar 50 juta rupiah] kepada Satuan Tugas Penanganan Covid-19. Imugard merupakan obat herbal Imunomodulator terbaru dari PT. Deltomed Laboratories yang berkhasiat memelihara dan meningkatkan daya tahan tubuh; …

Read More »

Peringkat Akreditasi Majalah Farmasetika Naik Menjadi SINTA 3

Majalah Farmasetika – Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional, Bambang P.S. Brodjonegoro, mengeluarkan Surat Keputusan Nomor 148/M/KPT/2020 tentang Peringkat Jurnal Ilmiah Periode II Tahun 2020 dimana didalamnya tercantum Majalah Farmasetika mulai Volume 3 Nomor 5 naik peringkat akreditasi menjadi SINTA (Science and Technology Index) 3 yang asalnya …

Read More »

Apoteker Cantik Asal Indonesia Masuk Top 25 Pebisnis Wanita Forbes Asia 2020

Majalah Farmasetika – Apoteker Dewi Muliaty yang saat ini menjabat presiden direktur Prodia Widyahusada berhasil terpilih sebagai 25 Power Businesswomen Forbes Asia 2020. Daftar Forbes menjawab tantangan di masa pandemi COVID-19 Baru-baru ini Forbes merilis 25 pemimpin bisnis dalam daftar Power Businesswomen Forbes Asia 2020 yang menjawab pandemi global COVID-19 …

Read More »

Sempat Dihentikan, AstraZeneca Lanjutkan Uji Klinis Vaksin COVID-19

Majalah Farmasetika – AstraZeneca mengumumkan bahwa uji klinis vaksin COVID-19 eksperimental AZD1222 telah dilanjutkan di Inggris menyusul konfirmasi dari Medicines Health Regulatory Authority (MHRA) bahwa hal itu aman untuk dilakukan. “Pada tanggal 6 September, proses tinjauan standar memicu jeda sukarela untuk vaksinasi di semua uji coba global untuk memungkinkan peninjauan …

Read More »