Recent Posts

Untuk Pasien Hipertensi, Konsumsi Obat ACEI dan ARB Tak Membuat Mudah Terinfeksi COVID-19

Majalah Farmasetika – Disaat pandemi corona diesease 2019 (COVID-19), pasien hipertensi bisa saja terpapar COVID-19. Beberapa pasien hipertensi khawatir karena obat hipertensi golongan ACE inhibitor (ACEI) atau Angiotensin 2 Receptor Blocker (ARB) yang biasa diminumnya bekerja di reseptor ACE 2 (Angiotensin Converting Enzyme 2) dimana merupakan pintu masuk COVID-19. Peneliti dari Fakultas Farmasi, …

Read More »

Relawan COVID-19 di DKI, Apoteker Dibutuhkan Sebagai Tenaga Penunjang Kesehatan

Relawan apoteker covid 19

Majalah Farmasetika – Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota (Pemprov DKI) Jakarta membuka rekrutmen relawan penanganan COVID-19 untuk Tenaga Kesehatan, Tenaga Penunjang Kesehatan dan Tenaga Penunjang Lainnya. Dalam hal ini Apoteker bersama Tenaga Teknis Kefarmasian (TTK) masuk kategori tenaga penunjang kesehatan. Dalam surat Pengumuman Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 7 …

Read More »

Protokol Kesehatan Bagi Apoteker di Industri Farmasi Selama Darurat COVID-19

Majalah Farmasetika – Industri Farmasi masuk ke dalam sektor yang mendapatkan izin dari Pemerintah untuk tetap beroperasi di masa kedaruratan masyarakat COVID-19 dan pemberlakuan PSBB di sejumlah wilayah di Indonesia. Dalam hal ini, Apoteker memiliki peran dan tanggung jawab yang sangat besar dalam pelaksanaan kegiatan kefarmasian di Industri Farmasi guna …

Read More »

Studi Terbaru : COVID-19 Serang Sel Darah Merah, Protokol Terapi Saat Ini Bisa Salah

Majalah Farmasetika. Penelitian terbaru mengungkapkan bahwa virus corona disease 2019 (COVID-19) bisa menyerang hemoglobin dalam sel darah merah. Sehingga sel darah merah tidak mampu mengangkut oksigen. Hal ini bisa membuat protokol terapi medis menggunakan ventilator oksigen yang dikeluarkan pemerintah bisa salah dan perlu direvisi. Temuan dari studi baru yang dirilis …

Read More »

Atasi Kelangkaan, Farmasi UGM Produksi Media Tes Swab Virus COVID-19

Majalah Farmasetika – Media pembawa virus atau viral transport medium (VTM) sangat dibutuhkan untuk kelangsungan tes swab virus corona diease 2019 (COVID-19). Sepertihalnya suplai Vitamin ke Apotek, VTM mengalami kelangkaan stok dan harganya yang mahal. VTM diperlukan sebagai media cairan test swab untuk selanjutnya di uji PCR (Polymerase Chain Reaction). …

Read More »

Komplikasi Jantung Fatal, Uji Klorokuin untuk COVID-19 Dihentikan di Brasil

farmasetika.com – Sebuah penelitian klorokuin yang menyelidiki efeknya dalam mengobati virus corona COVID-19 di Brasil telah ditunda karena alasan keamanan. Hal ini dikarenakan setelah ditemukan bahwa dosis obat yang diambil lebih tinggi membuat beberapa pasien mengalami denyut jantung tidak teratur yang meningkatkan risiko aritmia jantung fatal. Penelitian ini melibatkan 81 …

Read More »

Pemerintah AS Beri Kewenangan Apoteker Untuk Melakukan Tes COVID-19

farmasetika.com – Apoteker berlisensi di Amerika Serikat (AS) diperkenankan untuk memesan dan melakukan tes coronavirus disease 2019 (COVID-19) setelah Kementrian Kesehatan AS mengeluarkan buku pedoman baru Kesiapan Publik dan Kesiapsiagaan Darurat (Public Readiness and Emergency Preparedness Act). Sekretaris Kementrian Kesehatan (Department Health and Human Services/HHS) AS Alex Azar mengeluarkan pernyataan …

Read More »

Suplemen Vitamin Kosong di Apotek, Mirisnya Tersedia Online Harga Berlipat

Farmasetika.com – Setelah sebelumnya masker dan hand sanitizer, kini pengaruh pandemi coronavirus disease 2019 (COVID-19) beralih ke sulitnya mendapatkan suplemen vitamin dari distributor resmi. Hal ini dirasakan oleh para tenaga kefarmasian di lapangan. Akan tetapi, banyak dijual secara online dengan harga berlipat dari harga normal yang belum jelas sumber, mutu …

Read More »

Dampak COVID-19, Industri Farmasi Terapkan Physical Distancing dan WFH

Farmasetika.com – Pandemi COVID-19 bisa mematikan hampir seluruh sektor mulai dari perhubungan, perekonomian, dan termasuk didalamnya perindustrian. Ditambah dengan mulai pemberlakuannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) pada tangal 10 April 2020 kemarin di Jakarta hingga 14 hari kedepan dengan penerbitannya Peraturan Gubernur nomor 33 tahun 2020 dan disusul di wilayah …

Read More »

Apoteker Indonesia Kecam Penolakan Pemakaman Perawat Pasien COVID-19

farmasetika.com – Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia (PP IAI) ikut bergabung bersama organisasi profesi kesehatan lainnya mengecam keras masyarakat yang menolak pemakaman jenazah Nuria Kurniasih, seorang perawat yang terpapar virus Corona Covid-19 di RSUD dr Kariadi Semarang, Jawa Tengah. Ketua PP IAI, Nurul Falah Eddy,  ikut menandatangani surat pernyataan bersama …

Read More »