Tag Archives: covid-19

2 Uji Klinis Terbaru Kembali Buktikan Hidroksiklorokuin Tak Efektif Lawan COVID-19

Majalah Farmasetika – Dua studi terbaru tentak hidroksiklorokuin (hydroxychloroquine) dalam terapi Corona Virus Diesease 2019 (COVID-19) memberikan hasil negatif dimana obat malaria ini tidak bekerja dalam melawan COVID-19. Hydroxychloroquine mengurangi peradangan, rasa sakit dan pembengkakan, dan banyak digunakan untuk mengobati penyakit rematik dan malaria. Tes laboratorium in vitro terhadap obat …

Read More »

Misteri Terjadinya Komplikasi Mematikan Pembekuan Darah Akibat COVID-19

Majalah Farmasetika – Beberapa penelitian di balik komplikasi COVID-19 yang mematikan telah dirangkum di Nature pada 5 Mei 2020. Ruam ungu, kaki membengkak, kateter tersumbat dan kematian mendadak – gumpalan darah, besar dan kecil, merupakan komplikasi yang sering terjadi pada COVID-19, dan para peneliti baru mulai mengurai alasannya. Selama berminggu-minggu, …

Read More »

Berkaca Pada Pandemi Flu Spanyol 1918

Majalah Farmasetika – Indonesia sesuai dengan data terakhir tentang Covid-19 (10 Mei 2020) yang terpapar atau positif 14.032 dan yang sembuh 2.698 orang dan meninggal 973. Kalau dilihat prosentasenya sangat jauh sekali dan setiap harinya sesuai analisa jumlah yang terpapar akan naik, meskipun sudah digabungkan jumlah yang sembuh dan jumlah …

Read More »

Inilah 8 Kandidat Vaksin COVID-19 yang Siap Diproduksi Massal

Majalah Farmasetika – Sejak awal pandemik COVID-19 muncul, para ilmuwan terus berusaha untuk mengembangkan vaksin untuk COVID-19 yang telah merenggut 280.700 jiwa dari seluruh dunia. Industri farmasi, bioteknologi, lembaga penelitian, dan universitas bekerjasama untuk mengembangkan vaksin. Salah satunya adalah pengembangan yang dilakukan oleh Moderna/NIAID, Universitas Oxford, dan Inovio Pharmaceuticals yang …

Read More »

Studi Terbesar Hidroksiklorokuin Tak Efektif Obati COVID-19

Majalah Farmasetika – Studi klinis ternesar dengan 1446 pasien COVID-19 yang menganalisis penggunaan obat malaria hydroxychloroquine di New York-Presbyterian Hospital, menunjukkan bahwa obat ini tidak membantu dalam mengobati COVID-19. Penelitian ini diterbitkan dalam New England Journal of Medicine pada hari Kamis, 7 Mei 2020. Para peneliti menulis “Hydroxychloroquine telah banyak …

Read More »

WHO : Hasil Tes Positif dari Pasien Sembuh COVID-19 Bukan Terinfeksi Kembali

Majalah Farmasetika – Pasien Coronavirus (COVID-19) yang telah dinyatakan pulih kemudian dinyatakan positif kembali mengidap penyakit tersebut masih mengeluarkan sel-sel mati dari paru-paru, bukan berarti mendapatkan infeksi baru, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan kepada kantor berita AFP, Rabu lalu (6/5/2020). Pejabat kesehatan Korea Selatan melaporkan lebih dari 100 kasus seperti …

Read More »

Israel Isolasi Antibodi Monoklonal Virus Corona Sebagai Penangkal COVID-19

Majalah Farmasetika – Institut Riset Biologi Israel (IIBR) menginformasikan “terobosan signifikan” kepada Menteri Pertahanan negara itu, Naftali Bennet, sebagai upaya mencari penangkal corona virus disease 2019 (COVID-19) pada Senin malam (6/5/2020). Dalam sebuah pernyataan, Bennet menyatakan bahwa IIBR memberikan pengarahan kepadanya tentang terobosan, menjelaskan bahwa mereka telah secara efektif mengisolasi …

Read More »

Malaysia Lakukan Uji Klinik Remdesivir untuk COVID-19 Pertama di ASEAN

Majalah Farmasetika – Seorang pasien Covid-19 yang menjalani perawatan di Rumah Sakit Sungai Buloh akan menjadi yang pertama di Asia Tenggara yang diberi obat antivirus Remdesivir untuk mengukur kemanjurannya dalam memerangi virus corona baru. Dikutip dari New Strait Times (5/52020), Direktur jenderal kesehatan Malaysia, Datuk Dr Noor Hisham Abdullah mengatakan …

Read More »