Tag Archives: obat sariawan

Perkembangan Obat Sariawan dan Terapi Alternatifnya

farmasetika.com – Sariawan merupakan penyakit mulut yang sudah tidak asing lagi. Berbagai kalangan mulai dari balita, remaja, orang tua, maupun lanjut usia tentu pernah mengalami penyakit tersebut. Efek dari sariawan itu sendiri ialah bisa menyebabkan para penderitanya tidak nafsu makan dan mulut terasa perih. Apa itu sariawan? Sariawan atau aphtous …

Read More »

Tapellon, Minuman Kesehatan Masa Kini dari Daun Hantap dan Lemon

farmasetika.com – Tiga tim mahasiswa Farmasi Universitas Padjadjaran (Unpad) berhasil mendapatkan dana hibah Ristekdikti tahun 2018 melalui Program Kreativitas Mahasiswa bidang Kewirausahaan. Salah satu tim tersebut mengembangkan produk bernama Tapellon. Tapellon merupakan minuman jelly yang berbahan dasar air perasan daun hantap (Sterculia oblongata R. Brown) dan buah lemon yang dipercaya …

Read More »

Kisah Perjuangan Seorang Dokter Gigi Hingga Policresulen Dilarang Sebagai Obat Sariawan

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) telah melakukan fungsinya dalam pengawasan obat post marketing dengan melarang peredaran 4 produk (Albothyl, Medisio, Prescotide, dan Aptil) sediaan cair mengandung Policresulen konsentrat 36% untuk penggunaan obat sariawan karena efek samping serius. BPOM mengambil keputusan tersebut salah satunya didasari oleh adanya pelaporan …

Read More »

6 Kasus Efek Samping Serius Obat Sariawan Konsentrat Policresulen di Indonesia

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) baru-baru ini resmi membekukan izin edar 4 produk obat sediaan cair yang mengandung konsentrat Policresulen 36% yakni Albothyl, Medisio, Prescotide, dan Aptil yang diindikasikan sebagai obat sariawan. Sebuah penelitian yang ditulis oleh Indriasti Indah Wardhany dari Universitas Indonesia dan telah dipublikasikan …

Read More »

Sebabkan Efek Samping Serius, BPOM Bekukan Izin Edar Albothyl Konsentrat

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia (BPOM RI) memberikan klarifikasi terkait isu keamanan Albothyl pada 15 Februari 2018 melalui situs resminya. BPOM RI menjelaskan bahwa Albothyl merupakan obat bebas terbatas berupa cairan obat luar yang mengandung policresulen konsentrat dan digunakan untuk hemostatik dan antiseptik pada saat pembedahan, …

Read More »

PT. Pharos : Kami Akan Perbaiki Label Albothyl Untuk Sariawan

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) pada 3 Januari 2018 telah mengeluarkan surat Rekomendasi Hasil Rapat Kajian Aspek Keamanan Pasca Pemasaran Policresulen dalam Bentuk Sediaan Cairan Obat Luar Konsentrat 36% (Albothyl) yang dikeluarkan Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) kepada produsennya yakni PT. Pharos Indonesia. Dalam …

Read More »

5 Hal Penting yang Tidak Anda Ketahui Tentang Mulut Kering

mulut kering

5 Hal Penting yang Tidak Anda Ketahui Tentang Mulut Kering. Apakah Anda tahu bahwa jutaan pasien mengalami mulut kering secara episodik atau kronis? Atau mulut kering bukan berasal penyakit itu sendiri, tetapi merupakan gejala dari masalah yang mendasarinya? Berikut adalah 5 hal penting yang mungkin tidak diketahui orang banyak tentang …

Read More »

Mahasiswa UGM Ciptakan Obat Sariawan Bentuk Edible Film Cinnamed

edible film

Mahasiswa UGM Ciptakan Obat Sariawan Bentuk Edible Film Cinnamed. Mahasiswa dari Universitas Gadja Mada berhasil membuat obat sariawan dari bahan alami dalam bentuk sediaan edible film. Tim UGM berhasil menjuarai kompetisi tingkat nasional “Chemical Product Design Competition 2016” pada 2-5 Maret lalu di Universitas Indonesia. Tim UGM berhasil menyisihkan puluhan tim …

Read More »