herbal

Studi Temukan Suplemen Jus Bit Mungkin Bermanfaat bagi Pasien dengan COPD

Majalah Farmasetika – Suplemen jus bit kaya nitrat dapat meningkatkan tekanan darah dan hasil aktivitas fisik pada pasien penyakit paru obstruktif kronis (COPD), menurut penulis studi yang menerbitkan temuan mereka dalam European Respiratory Journal.1 “Ada beberapa bukti bahwa jus bit sebagai sumber suplementasi nitrat dapat digunakan oleh atlet untuk meningkatkan …

Read More »

Studi Temukan Berberine Dapat Mengurangi Radang Paru-paru pada Pasien Kanker Kolorektal Metastatik

Majalah Farmasetika – Berberine mengubah kekayaan, keseragaman, dan keanekaragaman biota mikro paru-paru pada pasien kanker kolorektal (KKC), menurut temuan dari studi terbaru yang diterbitkan dalam Heliyon. Berberine mungkin secara selektif mengatur kelimpahan spesies tertentu dalam biota mikro paru-paru, meningkatkan keanekaragaman alfa, dan mengurangi peradangan yang disebabkan oleh ketidakseimbangan biota mikro. …

Read More »

Studi Temukan Suplementasi Minyak Wijen Dapat Cegah Osteoporosis Postmenopause

osteoarthirtis

Majalah Farmasetika – Suplementasi minyak wijen mungkin membantu mencegah wanita tua mengalami osteoporosis postmenopause, menurut temuan dari sebuah studi terbaru yang mengevaluasi suplementasi pada tikus yang telah menjalani ovariectomy (OVX). Data yang dipublikasikan dalam Scientific Reports menunjukkan bahwa minyak wijen meningkatkan tingkat aromatase dan tingkat estradiol serum pada hewan, yang …

Read More »

Suplementasi Biji Selasih Jangka Panjang Ditemukan Mampu Menurunkan Tekanan Darah

Majalah Farmasetika – Suplementasi biji selasih terkait dengan peningkatan signifikan pada beberapa faktor kesehatan metabolisme tertentu, menurut tinjauan sistematis dan meta-analisis baru-baru ini dari lebih dari selusin uji klinis acak yang diterbitkan dalam Journal of Functional Foods. Konsumsi jangka panjang suplemen biji selasih (25 gram atau lebih/harian) menunjukkan efek signifikan …

Read More »

Bumbu Dapur Bisa sebagai Antikolesterol Penghambat Enzim HMG KoA Reduktase

kolesterol

Majalah Farmasetika – Enzim HMG-KoA Reduktase berperan dalam biosintesis kolesterol termasuk ke dalam goloangan enzim oksireduktase yaitu enzim yang mengkatalis reaksi oksidasi dan reduksi dalam satu bahan (Setyaningsinh, 2011).   Pada proses biosintesis kolesterol Enzim HMG-CoA sintase akan mengkonversi asetil-CoA berasal dari makanan menjadi HMG-CoA dan selanjutnya enzim HMG-CoA reductase …

Read More »

Potensi Daun Cep-Cepan (Castanopsis costata) sebagai Imunomodulator dan Menjaga Kesehatan Tubuh

Majalah Farmasetika – Corona virus Hadir di awal 2020 mengejutkan dunia dengan memberikan dampak sosial dan ekonomi, sehingga pemerintah berupaya untuk menekan dampak tersebut dengan memberikan fasilitas imunisasi dan obat-obatan untuk meningkatkan imunitas tubuh. Pemberian obat herbal bagi penderita komorbid untuk mengurangi gejala sangat marak digunakan. Cep-cepan atau (Castanopsis costata) …

Read More »

Tips Berpuasa Bagi Penderita Maag Menggunakan Ramuan Kunyit

Majalah Farmasetika – Bulan Ramadhan merupakan bulan yang ditunggu oleh setiap umat islam karena merupakan bulan yang dipenuhi keberkahan didalamnya. Selama bulan Ramadhan umat islam berpuasa dimana seseorang harus menahan diri dari segala sesuatu yang dapat membatalkan puasa tersebut dimulai dari terbit fajar hingga terbenam matahari. Apakah orang sakit tetap …

Read More »

Tren Kembali ke Pengobatan Herbal

Majalah Farmasetika – Tren Back to Nature cenderung mulai berkembang kembali di Indonesia terutama dalam pengobatan. Didukung dengan kemajuan teknologi, masyarakat mulai kembali pada alam (Back To Nature) sebagai titik awal berkembangnya obat herbal. Back To Nature In Medicine adalah suatu istilah yang menggambarkan bahwasanya masyarakat kembali pada pengobatan herbal …

Read More »

Fitofarmaka Prospektif di Masa Depan, Bisa Ikuti Jejak Metformin

Majalah Farmasetika – Fitofarmaka prospektif di masa akan datang di Indonesia sebagai cara untuk mengatasi ketergantungan impor bahan baku farmasi, terlebih bahan baku alami obat-obatan banyak tersedia di Indonesia. Fitofarmaka merupakan obat tradisional dari bahan alami yang pembuatannya terstandarkan dan memenuhi kriteria ilmiah. Pengembangan fitofarmaka didasarkan atas ketersediaan bahan baku …

Read More »

Mengenal Sungkai, Herbal Kalimantan Peningkat Imunitas

Majalah farmasetika – Tanaman Sungkai (Peronema canescens) berkhasiat mengatasi demam, malaria, flu, batuk dan sering di gunakan oleh masyarakat sebagai obat tradisional dengan mengolahnya menjadi ramuan sederhana, sifatnya yang menjadi ekspektoran dapat membantu mengeluarkan dahak pada penderita batuk, di ketahui pula bahwa Tanaman Sungkai mempunyai sifat analgesik- antipiretik yang dapat …

Read More »