Recent Posts

Alasan BPOM Perpanjang Waktu Kedaluwarsa Vaksin COVID-19

Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI memperpanjang waktu kedaluarsa vaksin COVID-19 dari 6 bulan hingga 9 atau 12 bulan. Menurut BPOM, batas kedaluwarsa suatu vaksin merupakan bagian dari jaminan keamanan, kemanfaatan, dan mutu yang ditetapkan berdasarkan data uji stabilitas produk vaksin. Batas kedaluwarsa ini memberikan indikasi …

Read More »

Dukungan Perusahaan Farmasi dalam Perang di Ukraina

Majalah Farmasetika – Penyerangan Rusia ke Ukraina telah mendorong banyak perusahaan besar untuk menunjukkan dukungannya kepada Ukraina dan memutuskan hubungan dengan Rusia sebagai bentuk protes mereka. Dilansir dari laman Forbes, diantara perusahaan-perusahaan tersebut adalah IBM, Disney, Sony Interactive Entertainment, Uniqlo, Amazon, Adidas, Shell, Volkswagen, Samsung dan masih banyak lagi. Tindakan …

Read More »

Filosofi Label Halal Baru yang Wajib Diterapkan Nasional Per 1 Maret 2022

Majalah Farmasetika – Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama menetapkan label halal yang berlaku secara nasional. Penetapan label halal tersebut dituangkan dalam Keputusan Kepala BPJPH Nomor 40 Tahun 2022 tentang Penetapan Label Halal. Surat Keputusan ditetapkan di Jakarta pada 10 Februari 2022, ditandatangani oleh Kepala BPJPH Muhammad Aqil …

Read More »

Istirahat Bantu Siswa Kurangi Stres dan Tingkatkan Kualitas Belajar

Majalah Farmasetika – Kombinasi aktivitas fisik dan interaksi sosial yang dialami anak-anak selama istirahat membantu mengurangi stres dan meningkatkan fokus kembali di kelas. Ketika orang tua dan sekolah berusaha untuk mendukung kebutuhan sosial dan emosional siswa – dan mengajari mereka apa yang perlu mereka pelajari – beberapa pemimpin pendidikan kehilangan …

Read More »

Bagaimana Keamanan Vaksin Booster Pfizer pada Remaja?

Majalah Farmasetika – Pemantauan keamanan dosis booster vaksin Covid-19 untuk orang usia 12-17 tahun di Amerika Serikat periode 9 Desember 2021 hingga 20 Februari 2022 telah dilakukan Center for diseases control and prevention atau CDC. Selama kurun waktu tersebut 2,8 juta remaja di Amerika telah menerima vaksin booster Pfizer-BioNTech. Berdasarkan …

Read More »

Mengenal Pentingnya Kualifikasi Pemasok dalam di Industri Farmasi

Majalah Farmasetika – Suatu produk obat terdiri dari zat aktif, eksipien dan bahan yang digunakan untuk pengemasan yang memainkan peran utama dalam memastikan efikasi dan kualitas produk sehingga pemasok bahan baku tersebut dinilai dan harus disertifikasi. Apa itu Kualifikasi Pemasok Kualifikasi pemasok merupakan proses dimana pemasok dinilai untuk menentukan apakah …

Read More »

Mengenal Validasi Pembersihan di Industri Farmasi

Majalah Farmasetika – Industri farmasi harus memastikan dan menjamin bahwa sistem, proses, alat yang digunakan dapat menghasilkan produk sesuai dengan spesifikasi yang telah ditentukan. Suatu produk agar selalu sesuai spesifikasi dan kualitasnya selalu konsisten memerlukan suatu proses yang disebut validasi. Validasi merupakan suatu pembuktian bahwa prosedur, proses, sistem, atau aktivitas …

Read More »

Mengapa Wanita Lebih Beresiko Mengidap Alzheimer?

Majalah Farmasetika – Peningkatan hormon perangsang folikel setelah menopause mengikat neuron FSHR dan mengaktifkan jalur C/EBPβ/AEP. Proses tersebut memainkan peran penting dalam memicu patologi Alzheimer pada wanita. Studi epidemiologis telah menunjukkan bahwa perempuan dua kali lebih mungkin dibandingkan laki-laki untuk mengembangkan penyakit Alzheimer (AD), tetapi penyebab fenomena ini belum jelas. …

Read More »

Baricitinib, Obat Anti Inflamasi Penyelamat Jiwa Pasien COVID-19

Majalah Farmasetika – Pakar Inggris mengatakan mereka telah mengidentifikasi obat penyelamat jiwa lain yang dapat meringankan penyakit COVID-19. Baricitinib anti-inflamasi biasanya digunakan dalam pengobatan rheumatoid arthritis. Penelitian telah menunjukkan bahwa obat tersebut dapat mengurangi risiko kematian sekitar seperlima pada pasien yang membutuhkan perawatan di rumah sakit untuk COVID-19 yang parah. …

Read More »

BPOM Rilis Daftar Kopi Instan yang Mengandung Parasetamol dan Sildenafil

Majalah Farmasetika -Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI menemukan pangan olahan dan obat tradisional ilegal antara lain Kopi Jantan, Kopi Cleng, Kopi Bapak, Spider, Urat Madu, dan Jakarta Bandung. Produk-produk tersebut diduga mengandung Bahan Kimia Obat (BKO) Paracetamol dan Sildenafil. Barang bukti tersebut didapat dari operasi penindakan terhadap sarana …

Read More »