farmasetika.com

Farmasetika.com (ISSN : 2528-0031) merupakan situs yang berisi informasi farmasi terkini berbasis ilmiah dan praktis dalam bentuk Majalah Farmasetika. Di situs ini merupakan edisi majalah populer. Sign Up untuk bergabung di komunitas farmasetika.com. Download aplikasi Android Majalah Farmasetika, Caping, atau Baca di smartphone, Ikuti twitter, instagram dan facebook kami. Terimakasih telah ikut bersama memajukan bidang farmasi di Indonesia.

Hidrophilic-Lipophilic Balance “HLB” Pengaruhi Kestabilan Emulsi Multivitamin

farmasetika.com – Multivitamin yang mengandung asam lemak  omega-3, eicosapentaenoic acid (EPA) dan docosahexaenoic acid (DHA) terdapat dalam minyak ikan. Kandungan minyak ikan ini merupakan prekursor untuk eicosanoids yang bisa mengurangi peradangan di seluruh tubuh. Untuk mengoptimalkan penghantaran obat ini diperlukan bentuk emulsi karena akan digabung dengan vitamin larut air lainnya, sehingga …

Read More »

Memulai Terapi Statin Sejak Anak, Baik Bagi Keluarga Hiperkolesterol

statin - Penelusuran Google 2016-12-18 21-26-12

Farmasetika.com – Memulai Terapi Statin Selama masa kecil pada pasien dengan hiperkolesterolemia keluarga (HK) memiliki efek menguntungkan pada perkembangan aterosklerotik dan mengurangi kejadian kardiovaskular termasuk kematian, menurut sebuah studi tindak lanjut selama 20 tahun. Hasil penelitian Kejadian kumulatif kardiovaskular pada usia 39 tahun adalah 1% di antara pasien dengan HK …

Read More »

Trikafta, Terapi Kombinasi 3 Obat Pertama Untuk Fibrosis Kistik

Farmasetika.com – Food and Drug Administration Amerika Serikat telah menyetujui Trikafta (elexacaftor / ivacaftor / tezacaftor) – terapi kombinasi rangkap tiga pertama yang tersedia untuk pasien dengan mutasi fibrosis kistik yang paling umum. Cystic fibrosis atau fibrosis kistik (FK) adalah penyakit keturunan yang menyebabkan lendir-lendir di dalam tubuh menjadi kental dan lengket. FK bukanlah …

Read More »

Tegangan Permukaan dan Antarmuka Pengaruhi Kestabilan Suspensi Antasida

farmasetika.com – Antasida (antacid) adalah obat yang digunakan untuk menetralkan kadar asam di dalam lambung. Umumnya dalam bentuk sediaan suspensi. Tahukah anda, ternyata tegangan permukaan dan antarmuka pada suspensi antasid bisa mempengaruhi penyerapan obat dalam tubuh dan kestabilan obat selama penyimpanan? Apa itu tegangan permukaan dan antarmuka? Tegangan permukaan adalah …

Read More »

Obat Hipertensi Bekerja Optimal Pada Saat Tidur

Farmasetika.com – Para peneliti mengatakan untuk mendapatkan yang optimal dari obat hipertensi/pengatur tekanan darah harian, minumlah sesaat sebelum tidur. “Ini tip sederhana yang bisa menyelamatkan jiwa,” kata peneliti dalam penelitian terbaru yang dipublikasikan pada 22 Oktober 2019 di European Heart Journal. Obat tersebut menawarkan perlindungan lebih besar terhadap serangan jantung …

Read More »

Minocycline Foam, Obat Topikal Baru untuk Terapi Jerawat Rosacea

Farmasetika.com – Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat telah menerima Aplikasi Obat Baru (New Drug Aplication/NDA) untuk FMX103 (foam/busa topikal minocycline 1,5%, Foamix Pharmaceuticals), busa topikal untuk pengobatan rosacea papulopustular sedang hingga parah pada orang dewasa, MD Magazine melaporkan. Menurut artikel tersebut, aplikasi baru ini mengikuti uji coba efikasi …

Read More »

Menkes Kembali Ubah Golongan Narkotika, Permenkes No 44 Tahun 2019

permenkes

farmasetika.com – Beberapa hari sebelum melepas jabatan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nila Farid Moeloek, mengeluarkan Peraturan Menteri Kesehatan R, Nomor 44 Tahun 2019 terkait Perubahan Penggolongan Narkotika pada 17 Oktober 2019. Salah satu alasan dikeluarkan Permenkes ini adalah terdapatnya zat psikoaktif baru (new psychoactive substance) yang berpotensi penyalahgunaan dan membahayakan …

Read More »

5 Kesepakatan BPOM, Bareskrim, Kemenkes, GPFI, PP IAI Terkait Ranitidin

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan, Kemenkes RI, Dinkes Prov DKI Jakarta, Gabungan Perusahaan Farmasi Indonesia (GPFI), Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) POLRI, dan Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia (PP IAI) pada 21 Oktober 2019 menggelar diskusi, sebagai tindak lanjut rilis berita dari Badan POM terkait Penjelasan Lebih Lanjut Ranitidin …

Read More »

BPOM Hentikan Sementara Produksi, Distribusi, dan Penyerahan Ranitidin

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menggelar rapat bersama Gabungan Perusahaan Farmasi Indonesia (GP Farmasi) pada 21 Oktober 2019, sebagai tindak lanjut rilis berita dari Badan POM terkait Penjelasan Lebih Lanjut Ranitidin yang tercemar N-Nitrosodimethylamine (NDMA) ini. Cemaran tersebut dalam jangka panjang berisiko memicu kanker. Dalam notulensi rapat …

Read More »

Pekerjaan Kefarmasian di Apotek Diproyeksikan Stagnan Hingga 2028

Farmasetika.com – Pekerjaan kefarmasian di tingkat retail diproyeksikan menunjukkan sedikit atau tidak ada perubahan dari 2018 hingga 2028, menurut Occupational Outlook Handbook. Meskipun permintaan untuk apoteker diperkirakan akan meningkat dalam berbagai pengaturan perawatan kesehatan, pekerjaan apoteker di industri ini diproyeksikan menurun secara keseluruhan. Khususnya, di apotek ritel, penjualan akan dipengaruhi …

Read More »