Tag Archives: Badan POM

Bio Farma Ekspor Perdana Vaksin Polio Baru ke Afrika

Farmasetika.com – Presentase impor bahan baku obat saat ini masih mencapai nilai diatas 90%. Namun dibalik itu, kabar gembira datang dari PT. Bio Farma yang berhasil ekspor produk terbarunya, ke Angola, berupa Monovalent Oral Polio Vaccine type 2 (mOPV2), sebanyak 3,4 juta dosis yang akan digunakan untuk pencegahan penyebaran virus …

Read More »

Daftar Produk Kosmetik Ilegal Bernilai Milyaran yang Disita BPOM

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan berhasil melakukan penyitaan produk-produk obat kosmetik ilegal yang dipasarkan online oleh Balai Besar POM (BBPOM) di Semarang dalam rentang April-Juni 2019. Nilai keekonomian untuk 2 perkara pidana dari barang yang disita di Magelang dan Semarang bernilai milyaran. Gudang tersamar di Magelang Di Magelang, …

Read More »

FDA Peringatkan Peningkatan Risiko Kematian Akibat Febuxostat

Farmasetika.com – Pada bulan Februari 2019, Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat mengeluarkan peringatan kotak baru untuk febuxostat obat asam urat (Uloric – Takeda), yang menyatakan bahwa pasien yang menggunakan obat tersebut dapat memiliki risiko kematian yang meningkat, terutama kematian akibat masalah terkait jantung. Profesional kesehatan juga dapat menggunakan …

Read More »

Badan POM Kuat Menuju Indonesia Hebat

Farmasetika.com – Peraturan Presiden No.80 tahun 2017 telah menegaskan Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) adalah lembaga pemerintah nonkementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pengawasan Obat dan Makanan. Pengawasan obat dan makanan yang dimaksud meliputi pengawasan atas produk terapetik (obat), narkotika, psikotropika, zat adiktif, obat tradisional, kosmetik, produk …

Read More »

BPOM : Penggunaan Media Kontras Gadolinium Untuk Scan MRI Bisa Alami Retensi di Otak

bpom

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengeluarkan safety alert/ untuk tenaga profesional kesehatan terkait “Retensi Gadolinium di Otak karena Penggunaan Media Kontras Gadolinum pada Magnetic Resonance Imaging (MRI)” pada 23/08/2018. Apa itu Gadolinium? Gadolinum adalah zat kontras yang diberikan secara intravena untuk diagnostik MRI cranial, spinal dan seluruh …

Read More »

Dikarenakan Resiko Kanker, Obat Hipertensi dan Gagal Jantung Valsartan Ditarik di 22 Negara

valsartan

Farmasetika.com – Valsartan, obat yang umum digunakan untuk mengontrol tekanan darah (antihipertensi) dan membantu mencegah gagal jantung ditarik di 22 negara karena mengandung bahan kimia yang berpotensi menimbulkan risiko kanker. Apa itu valsartan ? Valsartan yang juga telah lama digunakan di Indonesia bekerja dengan menghambat efek dari senyawa angiotensin 2 …

Read More »

Jangan Takut Konsumsi Susu Kental Manis

Farmasetika.com – Produk Susu Kental Manis (SKM) menjadi bahan perbincangan di media sosial dikarenakan munculnya presepsi yang beragam menanggapi surat edaran yang dikeluarkan Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) terkait Label dan Iklan pada Produk Susu Kental dan Analognya (Kategori Pangan 01.3) pada 22 Mei 2018. Munculnya isu bahwa …

Read More »

BPOM Tunjuk Direktur Registrasi Obat dari Kalangan Apoteker

Farmasetika.com – Simpang-siur berita terkait permintaan Direktur Registrasi Obat di lingkungan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dari kalangan Dokter praktisi klinis, akhirnya Kepala BPOM, Penny Lukito menunjuk seorang Apoteker Dra. Tugi Junice Hutadjulu, MHA, Apt. Kamis (15/02) Kepala BPOM RI, Penny K. Lukito melantik 306 orang pejabat fungsional Pengawas …

Read More »

PT. Pharos : Kami Akan Perbaiki Label Albothyl Untuk Sariawan

Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) pada 3 Januari 2018 telah mengeluarkan surat Rekomendasi Hasil Rapat Kajian Aspek Keamanan Pasca Pemasaran Policresulen dalam Bentuk Sediaan Cairan Obat Luar Konsentrat 36% (Albothyl) yang dikeluarkan Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) kepada produsennya yakni PT. Pharos Indonesia. Dalam …

Read More »