Majalah Farmasetika – Pada tanggal 6 Agustus 2021, Food and Drug Administration (FDA) Amerika mengadakan press release mengenai penyetujuan Nexviazyme sebagai terapi baru penyakit pompe untuk bayi berusia 1 tahun ke atas. FDA memberikan persetujuan terhadap terobosan terapi obat Nexviazyme dari Genzyme Corporation dengan harapan dapat membantu dan mendorong pengembangan …
Read More »BPOM Apresiasi Ekspor Perdana 1.020 Botol Probiotik PRO EM 1 ke Tiongkok
Majalah Farmasetika – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) resmikan pelepasan ekspor perdana produk suplemen kesehatan probiotik PRO EM1 yang diproduksi oleh PT Agro Mitra Alimentare (PT. AMA) secara virtual, Kamis (09/09). Kepala Badan POM RI, Penny K. Lukito mengapresiasi langkah PT. AMA yang telah berhasil menembus pasar global dan …
Read More »Inmazeb, Kombinasi Antibodi Monoklonal Pertama untuk Ebola Disetujui FDA
Majalah Farmasetika – Penyakit Ebola yang diakibatkan oleh virus ebola menjadi salah satu penyakit infeksi mematikan semenjak pertama kali ditemukan pada tahun 1976. Virus Ebola ini termasuk ke dalam ke dalam famili virus filoviridae. Mengenal virus Ebola Terdapat 5 strain virus yang sudah diidentifikasi yaitu Zaire ebolavirus (EBOV), Sudan ebolavirus …
Read More »Larutan Brilliant Blue G : Pewarna Baru dalam Bedah Mata
Majalah Farmasetika – Brilliant Blue G merupakan suatu indikator yaitu zat yang berubah dalam penampilan fisik, misalnya warna, pada atau mendekati titik akhir titrasi kimia, misalnya pada jalur antara keasaman dan alkalinitas. Brilliant Blue G juga merupakan pewarna yang biasa digunakan di laboratorium untuk mewarnai atau mengkuantifikasi protein. Berbagai metode …
Read More »Givlaari (givosiran), Obat Baru untuk Terapi Porpyria Hepatik Akut
Majalah Farmasetika – Food And Adminstration ( FDA ) Amerika Serikat telah menyetujui Givlaari (givosiran) untuk pengobatan pasien dewasa dengan porfiria hati akut ( AHP), kelainan genetik yang mengakibatkan penumpukan molekul porfirin beracun yang terbentuk selama produksi heme (yang membantu mengikat oksigen dalam darah). Penumpukan ini dapat menyebabkan serangan akut, …
Read More »Mengenal Sistem HLB dalam Sediaan Emulsi
Majalah Farmasetika – Emulsi adalah suatu sistem dispersi yang terdiri dari dua cairan tak saling campur, dimana salah satu cairan terdispersi dalam cairan yang lain dengan adanya suatu surface-active agents. Emulsi umumnya dibuat dari dua fase dimana tegangan antar-mukanya bukan nol. Emulsi merupakan salah satu contoh dari koloid metastabil. Sistem …
Read More »Mengenal Emulgator, Zat Pemersatu Minyak dan Air dalam Sediaan Kosmetik
Majalah Farmasetika – Pernahkan anda mendengar ungkapan minyak dan air tak mungkin bersatu? Padahal keduanya sama-sama zat cair. Namun ternyata kedua zat cair ini memiliki perbedaan yang tak tampak. Mengapa minyak dan air tidak bersatu? Minyak dan air memiliki massa jenis yang berbeda. Massa jenis air lebih besar dari pada …
Read More »Fenomena Endapan Caking dalam Suspensi Obat
Majalah Farmasetika – Di dunia farmasi, caking merupakan fenomena yang tidak diinginkan dalam sediaan suspensi. Secara definisi, caking merupakan kecenderungan suatu padatan untuk membentuk gumpalan atau massa. Flokulasi dan deflokulasi Bedanya dengan flokulasi? Saat didispersikan kembali, caking tidak akan menyebar pada medium suspensi, namun membentuk endapan yang keras. Bila dilihat …
Read More »Atasi Kelangkaan, Farmasi UGM Produksi Media Tes Swab Virus COVID-19
Majalah Farmasetika – Media pembawa virus atau viral transport medium (VTM) sangat dibutuhkan untuk kelangsungan tes swab virus corona diease 2019 (COVID-19). Sepertihalnya suplai Vitamin ke Apotek, VTM mengalami kelangkaan stok dan harganya yang mahal. VTM diperlukan sebagai media cairan test swab untuk selanjutnya di uji PCR (Polymerase Chain Reaction). …
Read More »Pengaruh Electrical Double Layer dan Zeta Potensial terhadap Kestabilan Obat
Farmasetika.com – Pernakah kamu mendengar tentang lapisan rangkap listrik atau kerennya disebut Electrical double layer dan entang zeta potential ? sudah kah kamu memahaminya ? terkadang kita merasa ilmu pengetahuan yang kita miliki sudah sangat cukup, namun itu adalah suatu bentuk kekeliruan karena segala sesuatu yang kita ketahui tidaklah akan …
Read More »