Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memberikan pernyataan lanjutan (5/2/2018) terkait ditemukannya DNA babi pada 2 produk suplemen makanan Viostin DS dari PT. Pharos Indonesia dan Enzyplex dari PT. Medifarma Laboratories. Menurut BPOM melalui situs resminya, pengawasan obat dan suplemen makanan dilakukan secara komprehensif melalui pengawasan produk sebelum …
Read More »Mengandung DNA Babi, Badan POM Menarik Produk Enzyplex dan Viostin DS
Farmasetika.com – Badan Pengawas Obat Makanan (Badan POM) Republik Indonesia membenarkan adanya surat dari Balai Besar POM di Mataram kepada Balai POM di Palangka Raya tentang Hasil Pengujian Sampel Uji Rujuk Suplemen Makanan Viostin DS dan Enzyplex tablet. Surat internal ini menjadi viral di media sosial (klik disini untuk melihat suratnya). …
Read More »