Tag Archives: obat presisi

Penemuan dan Pengembangan Obat Presisi untuk Terapi Personal

Majalah Farmasetika – Sejak awal dilakukan, proyek genom manusia memunculkan antusiasme mengenai genomik akan mengubah penemuan dan pengembangan obat. Dengan evolusi yang pesat maka sekarang dimungkinkan untuk mengkarakterisasi genom pasien dan individu sehat secara komprehensif. Pengembangan teknologi sekuensing dan transisi menghasilkan pengintegrasian data genomik dengan rekam medis elektronik, sehingga dapat …

Read More »

Microsoft dan Google Berinvestasi Jutaan Dollar Untuk Teknologi Digital Pengobatan Presisi

Farmasetika.com – Microsoft dan Google berpartisipasi dalam pendanaan sebesar 58 juta dollar atau lebih dari 58 triliun rupiah untuk DNAnexus, sebuah teknologi persiapan pengobatan presisi (precision medicine). DNAnexus, yang menyediakan platform berbasis cloud untuk informatika biomedis dan pengelolaan data, akan menggunakan dana untuk memajukan solusi pengobatan presisi dan memperluas jejaknya …

Read More »