Formulasi

Pra-Formulasi dan Formulasi sediaan

Teknologi Nanoemulsi Prospektif dalam Kosmetika Herbal

Farmasetika.com – Kosmetik merupakan sediaan Farmasi yang digunakan pada bagian luar tubuh dengan cara penggosokan, percikan atau metode lainnya, bertujuan untuk membersihkan, mempercantik dan meningkatkan daya tarik, mengubah penampilan atau menjaga kulit atau rambut dengan baik. Klasifikasi kosmetik Kosmetik diklasifikasikan ke dalam “parfum dan eau de cologne” termasuk aroma, “makeup” …

Read More »

Peranan Hidrogel Berbasis Polisakarida Interpenetrasi dalam Rekayasa Jaringan

rekayasa jaringan

Majalah Farmasetika (V1N5-Juli 2016). Saat ini teknologi hidrogel banyak diaplikasikan untuk sediaan semisolid topikal atau kulit karena salah satu sifatnya yang tidak menimbulkan kesan berminyak (greasy). Penelitian hidrogel saat ini berkembang ke arah pengobatan regeneratif sebagai matrik/rangka (scaffold) dalam rekayasa jaringan atau tissue engineering. Hidrogel adalah jaringan polimer tiga dimensi dengan ikatan silang (crosslinked) …

Read More »

Polisakarida Baru Ini Potensial Mempercepat Penyembuhan Luka

sacran

Majalah Farmasetika (Ed.4/Juni 2016). Sebuah polisakarida natural baru yang dinamai Sacran dan berasal dari algae (cyanobacterium) Aphanothece sacrum (Suizenji nori) memiliki berat molekul terbesar di dunia yakni 2.9 × 107DA. Jauh lebih tinggi dari Aloeride, polisakarida dari Aloe Vera yang ditemukan pada 2001 sebesar 4 x 106 DA. Ataupun polisakarida Vitargo yang ditemukan pada 2013 yang hanya 303.5 …

Read More »

Boehringer Kembangkan Terapi Baru Untuk Fibrosis Paru Idiopatik

fibrosis

Ingelheim, Jerman. 31/5/2016. Boehringer Ingelheim dan Inventiva, sebuah perusahaan biofarmasi Perancis khusus dalam pengembangan terapi inovatif untuk fibrosis dan onkologi, hari ini mengumumkan perjanjian lisensi dan kolaborasi multi-tahun  untuk penelitian dan penemuan obat baru. Menurut ketentuan perjanjian, tim peneliti Inventiva dan Boehringer Ingelheim bersama-sama akan memvalidasi konsep terapi baru dengan …

Read More »

IDegLira, Calon Obat Kombinasi Baru Untuk Diabetes Tipe-2

diabetes

IDegLira, Calon Obat Kombinasi Baru Untuk Diabetes Tipe-2. Novo Nordisk telah mengumumkan (25/5) bahwa komite penasihat Food and Drug Administration (FDA) telah merekomendasikan IDegLira, obat diabetes tipe-2 yang menggabungkan Tresiba (degludec insulin) dengan GLP-1 agonis Victoza (liraglutide). [Baca : Obat Baru Insulin Degludec Bisa Bekerja 42 Jam dengan Waktu Pemberian Berbeda] Staf …

Read More »

Mahasiswa UGM Ciptakan Obat Sariawan Bentuk Edible Film Cinnamed

edible film

Mahasiswa UGM Ciptakan Obat Sariawan Bentuk Edible Film Cinnamed. Mahasiswa dari Universitas Gadja Mada berhasil membuat obat sariawan dari bahan alami dalam bentuk sediaan edible film. Tim UGM berhasil menjuarai kompetisi tingkat nasional “Chemical Product Design Competition 2016” pada 2-5 Maret lalu di Universitas Indonesia. Tim UGM berhasil menyisihkan puluhan tim …

Read More »