farmasetika.com

Farmasetika.com (ISSN : 2528-0031) merupakan situs yang berisi informasi farmasi terkini berbasis ilmiah dan praktis dalam bentuk Majalah Farmasetika. Di situs ini merupakan edisi majalah populer. Sign Up untuk bergabung di komunitas farmasetika.com. Download aplikasi Android Majalah Farmasetika, Caping, atau Baca di smartphone, Ikuti twitter, instagram dan facebook kami. Terimakasih telah ikut bersama memajukan bidang farmasi di Indonesia.

Strategi Baru Pencegahan Kanker Serviks dengan Tes Biomarker

Farmasetika.com – Seharusnya tidak ada wanita yang meninggal karena kanker serviks. Kanker serviks sebenarnya termasuk penyakit yang dapat dicegah. Namun, saat ini sekitar 265,000 kematian terjadi setiap tahunnya.1 Skrining dan tes diagnostik adalah strategi kunci untuk meningkatkan pencegahan penyakit ini. Apa itu kanker serviks? Kanker serviks adalah salah satu jenis …

Read More »

Bahan Kimia di Pasta Gigi Bisa Menjadi Obat Malaria

Farmasetika.com – Sebuah studi yang dipimpin oleh para peneliti dari Universitas Cambridge pada pekan ini mengungkapkan bahwa triclosan, bahan yang biasa ditemukan dalam pasta gigi dapat membantu mengganggu infeksi malaria di hati dan darah. Para peneliti dibantu oleh ilmuwan robot Eve untuk melakukan pemeriksaan high-throughput screening, menurut penelitian yang dipublikasikan …

Read More »

ASAPIN Bantu Apotek di Indonesia Menjadi Mitra Program BPJS

asapin

farmasetika.com – Sesuai Instruksi Presiden nomor 8 tahun 2017, Presiden memerintahkan BPJS Kesehatan untuk meningkatkan jumlah kerja sama dengan apotek yang memenuhi syarat untuk menjamin ketersediaan obat program Rujuk Balik dengan kriteria dan proses penunjukan kerja sama yang transparan sesuai kebutuhan dan kondisi geografis. Sebagai Asosiasi Apotek yang resmi ditunjuk …

Read More »

Konsumsi Ibuprofen Bisa Menurunkan Kesuburan Pria dan Disfungsi Ereksi

Farmasetika.com – Sebuah studi baru membuktikan bahwa konsumsi ibuprofen bisa menurunkan kesuburan di kalangan pria. Konsumsi enam tablet obat ibuprofen setiap hari bisa mempengaruhi produksi hormon seks yang merupakan kunci kesuburan. Selain itu, penggunaan obat penghilang rasa sakit dalam jangka waktu yang lama ini juga dapat menyebabkan disfungsi ereksi, kehilangan …

Read More »

Konsumsi Parasetamol Ketika Hamil Menunda Kemampuan Bicara pada Bayi Perempuan

Farmasetika.com – Studi pertama yang meneliti perkembangan bahasa sehubungan dengan kadar asetaminofen/parasetamol dalam urin telah dilakukan. Studi ini akan dipublikasikan secara online pada tanggal 10 Januari di European Psychiatry. The Swedish Environmental Longitudinal, Mother and Child, Asthma and Allergy study (SELMA) mempublikasikan data untuk penelitian ini. Informasi dikumpulkan dari 754 …

Read More »

Era Baru Pengobatan Kanker dengan Terapi Genetik Sudah Dimulai

sel punca

Farmasetika.com – Novartis AG pada hari Rabu kemarin (3/1/2018) mendapatkan persetujuan FDA untuk jenis imunoterapi modifikasi gen baru yang pertama untuk leukemia. Pengobatan ini menandai dimulainya paradigma pengobatan baru yang potensial untuk beberapa jenis kanker. Persetujuan tersebut muncul setelah rapat panel dewan penasihat FDA bulan lalu dengan suara bulat merekomendasikan …

Read More »

Microsoft dan Google Berinvestasi Jutaan Dollar Untuk Teknologi Digital Pengobatan Presisi

Farmasetika.com – Microsoft dan Google berpartisipasi dalam pendanaan sebesar 58 juta dollar atau lebih dari 58 triliun rupiah untuk DNAnexus, sebuah teknologi persiapan pengobatan presisi (precision medicine). DNAnexus, yang menyediakan platform berbasis cloud untuk informatika biomedis dan pengelolaan data, akan menggunakan dana untuk memajukan solusi pengobatan presisi dan memperluas jejaknya …

Read More »

Trend Sistem Digitalisasi Distribusi Sediaan Farmasi di Indonesia Saat Ini

Gambar 1. Rantai Pasok Farmasi yang saling terhubung

farmasetike.com – Menurut Deegan (2002), digitalisasi merupakan proses konversi dari segala bentuk fisik atau analog kedalam bentuk digital. Digitalisasi juga dapat didefinisikan sebagai transkripsi data ke dalam bentuk digital sehingga dapat diproses secara langsung dengan menggunakan komputer (Feather, 1996). Apa itu Distribusi ? Distribusi sediaan farmasi yaitu proses menyalurkan (distribusi) bisa …

Read More »

Era Milenia Terapkan Digitalisasi Sistem Distribusi Obat

sistem digitalisasi distribusi obat

farmasetika.com – Pada zaman globalisasi seperti sekarang ini, segala sesuatu  dituntut untuk selesai dalam waktu yang cepat, tepat dan efisien, termasuk juga di dalam bidang kesehatan. Di zaman milenia ini bidang kesehatan telah mengalami pergeseran dari sistem digital tradisional menjadi sistem digital Modern. Sistem digital tradisional vs digital modern Model perawatan …

Read More »