Tag Archives: obat baru

Tablet Epclusa Seharga 1 Milyar Untuk Terapi Semua Jenis Genotip Hepatitis C

epclusa

Majalah Farmasetika (Ed.4, Juni 2016). California. Dengan persetujuan Food and Drug Administration (FDA) kemarin (28/6), Obat baru Epclusa dari produsen Gilead Sciences menjadi obat pertama di dunia untuk mengobati semua jenis genotipe utama Hepatitis C. Sayangnya kombinasi Sovaldi (sofosbuvir) dan obat baru Epclusa (velpatasvir) memiliki harga yang fantastis dengan biaya $ 74.760 (sekitar 1 M) untuk rejimen …

Read More »

Terapi Baru Hiperparatiroidisme Sekunder Hadir di Amerika

paratiroid

Majalah Farmasetika (Ed.4/Juni 2016). Amerika. Food and Drug Administration (FDA) telah menyetujui obat baru RAYALDEE®(calcifediol) dari perusahaan OPKO Health Inc. Sebuah tablet extended-release untuk pengobatan hiperparatiroidisme sekunder (secondary hyperparathyroidism/SHPT) pada orang dewasa dengan stadium 3 atau 4 penyakit ginjal kronis yang kekurangan vitamin D. Hiperparatiroidisme adalah suatu penyakit dimana kelenjar paratiroid mengeluarkan …

Read More »

Obat Baru Ini Mampu Memperlambat Perkembangan Penyakit Paru-Paru Fatal

kanker paru

Majalah Farmasetika (Ed.4/Juni 2016). Produsen obat asal Jerman, Boehringer Ingelheim mengatakan (27/6) uji klinik tahap akhir obat baru Ofev (nintedanib) untuk mengobati kondisi paru-paru yang fatal mampu memperlambat perkembangan penyakit. Analisis post-hoc dari 1.061 pasien telah dipublikasikan dalam American Journal of Respiratory Critical Care Medicine. Percobaan ini termasuk terhadap pasien dengan fibrosis …

Read More »

Polisakarida Baru Ini Potensial Mempercepat Penyembuhan Luka

sacran

Majalah Farmasetika (Ed.4/Juni 2016). Sebuah polisakarida natural baru yang dinamai Sacran dan berasal dari algae (cyanobacterium) Aphanothece sacrum (Suizenji nori) memiliki berat molekul terbesar di dunia yakni 2.9 × 107DA. Jauh lebih tinggi dari Aloeride, polisakarida dari Aloe Vera yang ditemukan pada 2001 sebesar 4 x 106 DA. Ataupun polisakarida Vitargo yang ditemukan pada 2013 yang hanya 303.5 …

Read More »

Novartis Tingkatkan Komitmen Kembangkan Obat Anti Malaria Kelas Baru

chikungunya

Majalah Farmasetika (Ed.4/Juni 2016). Novartis mengumumkan (15/6) bahwa akan memperluas kemitraan lamanya dengan lembaga Medicines for Malaria Venture (MMV). Novartis akan memimpin pengembangan KAF156, suatu senyawa antimalaria dengan dukungan ilmiah dan keuangan dari MMV yang bekerjasama dengan Bill & Melinda Gates Foundation. Perjanjian ini menetapkan syarat dan kondisi untuk pengembangan KAF156 dan …

Read More »

Obat Antibiotik Baru Untuk Pneumonia Telah Hadir di Cina

pneumonia

Majalah Farmasetika (Ed.4/Juni 2016). Cina. Perusahaan farmasi Taigen Biotech yang berbasis di Taipei telah memenangkan persetujuan dari BPOM-nya Cina untuk menjual antibiotik baru, Taigexyn (nemonoxacin), yang berhasil lolos Uji Klinik Tahap III akhir tahun lalu di Taiwan dan China untuk mengobati pneumonia. Persetujuan tersebut menandai kelas pertama obat baru dari sebuah perusahaan Taiwan …

Read More »

Sepuluh Obat Baru di Bulan Mei yang Wajib Diketahui Apoteker

Obat Implan Pertama Untuk Kecanduan Narkoba Segera Hadir di Amerika

farmasetika.com – 10/6/2016. Sepuluh obat baru telah disetujui Food and Drug Administration (FDA) pada bulan Mei 2016 dengan indikasi baru atau diperluas. Memang semua obat ini belum beredar di Indonesia, tetapi sebagai ahli obat, Apoteker hendaknya mengetahui obat yang mungkin akan hadir di masa depan di Indonesia. 1. Akovaz FDA menyetujui …

Read More »

Apoteker Harus Tahu Obat Penurun Kolesterol Masa Depan Selain Statin

kolesterol

Pada bulan Juli 2015, BPOM-nya Amerika, Food and Drug Administration (FDA) telah menyetujui alirocumab (Praluent), pengobatan penurun kolesterol pertama di kelas baru yang dikenal sebagai proprotein convertase subtilisin kexin type 9 (PCSK9) inhibitor. Bulan berikutnya, FDA menyetujui inhibitor PCSK9 kedua, evolocumab (Repatha). Sayangnya hingga saat ini perusahaan Sanofi dan Regeneron Pharmaceuticals, …

Read More »

Regulator Inggris Mendukung Penggunaan 3 Obat Baru Untuk Diabetes Tipe 2

diabetes

Regulator Inggris Mendukung Penggunaan 3 Obat Baru Untuk Diabetes.  The National Institute for Health and Care Excellence (Nice), sebuah badan non departemen dari Kementrian Kesehatan Inggris telah mendukung tiga terapi baru untuk pengobatan diabetes tipe 2. Ketiga obat itu berasal dari perusahaan papan atas di Inggris, yakni Janssen Invokana (canagliflozin), Bristol-Myers …

Read More »

IDegLira, Calon Obat Kombinasi Baru Untuk Diabetes Tipe-2

diabetes

IDegLira, Calon Obat Kombinasi Baru Untuk Diabetes Tipe-2. Novo Nordisk telah mengumumkan (25/5) bahwa komite penasihat Food and Drug Administration (FDA) telah merekomendasikan IDegLira, obat diabetes tipe-2 yang menggabungkan Tresiba (degludec insulin) dengan GLP-1 agonis Victoza (liraglutide). [Baca : Obat Baru Insulin Degludec Bisa Bekerja 42 Jam dengan Waktu Pemberian Berbeda] Staf …

Read More »